Ayam Lodho Special, Menu Olahan Ayam yang Mengundang Selera

Ayam Lodho Special, Menu Olahan Ayam yang Mengundang Selera

Suaramuslim.net – Agar keluarga suka dengan masakan bunda, sudah semestinya bagi bunda untuk selalu menyajikan masakan yang beragam dan berbeda setiap harinya. Selain mampu menutrisi tubuh dengan baik, sajian makanan seperti olahan ayam tentu akan membuat keluarga makin cinta dan sayang dengan masakan bunda. Masakan yang beragam ini pula juga akan membuat keluarga tidak bosan […]

Melihat Misi Islam sebagai Tatanan Sosial Plural

Melihat Misi Islam sebagai Tatanan Sosial Plural

Suaramuslim.net – Akhir-akhir ini muncul lagi pujian kepada negara-negara di dunia yang disebut sebagai negara ideal, atau bahkan disebut sebagai negara paling Islami di dunia, nomor 1, 2, dst. Lalu mencoba-coba membuat analisis sumber kesuksesan, ternyata hanya satu variabel, yaitu kejujuran, suatu variabel perilaku yang masih abstrak, multitafsir. Analisis tatanan sosial yang plural itu tidak […]

Wakaf Era 4.0

Wakaf Era 4.0

Suaramuslim.net – Pada tahun 2015, seluruh pemimpin dunia mewakili negaranya dalam forum Majelis Umum Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) menyepakati sebuah dokumen bersama berjudul “Transforming Our World: The 2030 Global Agenda for Sustainable Development”. Dalam dokumen tersebut, terselip 17 Tujuan Pembangunan Berkelanjutan (TPB) atau Sustainable Development Goals (SDGs) yang mencakup agenda pembangunan global dengan fokus pada sejumlah […]