Warisan tauhid sebagai pesan kenabian
Suaramuslim.net – Islam merupakan satu-satunya agama tauhid yang akan membawa pengikutnya ke jalan keselamatan. Oleh karenanya, para nabi dan rasul, ketika hidup mengingatkan kepada kaumnya untuk meniti jalan di atas jalan yang dibawanya, dan ketika ajal menjemputnya masih berwasiat kepada keturunannya untuk berpegang teguh padanya. Nabi Ya’kub merupakan representasi utusan Allah yang mewasiatkan kepada anak-anaknya […]
Warisan tauhid sebagai pesan kenabian Read More »