Tips Agar Hubungan Orang Tua dan Anak Tak Renggang? | Suara Muslim

Tips Agar Hubungan Orang Tua dan Anak Tak Renggang

Suaramuslim.net – Anak merupakan karunia terbesar dari Allah subhanahu wa ta’ala untuk dirawat dan dibesarkan oleh kedua orang tuanya. Namun terkadang, orang tua sering tidak sadar telah kurang memberikan perhatian kepada anaknya. Berikut beberapa faktor penyebab terjadinya kerenggangan antara orangtua dan anak. Faktor kesibukkan dalam bekerja merupakan salah satu faktor yang dapat mengurangi waktu untuk […]

Benarkan PR Termasuk Malpraktik Pendidikan Anak?

Benarkan PR Termasuk Malpraktik Pendidikan Anak

Suaramuslim.net – Tujuan diberikannya PR adalah agar para siswa mengingat kembali pelajaran yang diberikan oleh guru di sekolah. Namun benarkah PR itu berguna bagi anak-anak? Berikut ulasan lengkapnya.

Mendidik Anak Sejak dalam Kandungan, Haruskah?

Mendidik Anak Sejak dalam Kandungan

Suaramuslim.net – Kualitas pendidikan adalah salahsatu yang kita berikan pada anak sejak ditiupkannya roh hingga dewasa. Lalu, bagaimana kita bisa mendidik anak sejak dalam kandungan? Berikut ulasannya.

Baby Blues Bukanlah Dalih Menyiksa Anak

Baby Blues Bukanlah Dalih Menyiksa Anak - kekerasan anak

Suaramuslim.net – Beberapa pekan terakhir bayi Calista mendadak ramai diperbincangkan. Bukan karena tingkah pola bayi Calista yang lucu sebagaimana bayi berumur 1,5 tahun lainnya, melainkan akibat penyiksaan yang diterimanya dari sang ibu. Setelah dua pekan mengalami koma di RSUD Karawang, bayi tersebut akhirnya meninggal pada Minggu pagi (Sindonews.com, 26/3). Sebelumnya bayi Calista mengalami berbagai macam […]

5 Tips Berkomentar Cerdas di Media Sosial

5 Tips Berkomentar Cerdas di Media Sosial

Suaramuslim.net – Sebagai pengguna aktif media sosial, seringkali emosi kita terpancing untuk menanggapi suatu berita yang sedang viral. Lalu, tahukah Anda cara berkomentar dengan cerdas? Simak ulasannya berikut ini.

Mengenal Bahasa Ibu Umat Islam, Bahasa Arab

Mengenal Bahasa Ibu Umat Islam, Bahasa Arab

Suaramuslim.net – Sesungguhnya Allah subhanahu wa ta’ala pun telah menyebutkan beberapa keistimewaan bahasa Arab melalui ayat-ayat Al Quran. Selengkapnya baca artikel berikut.

Kata-Kata Itu Dahsyat! Kata-Kata Itu Adalah Doa dan Harapan

Kata-Kata Itu Dahsyat! Kata-Kata Itu Adalah Doa dan Harapan

Suaramuslim.net – Kata-kata itu dahsyat, kata-kata itu bibit, ketika engkau mengucapkan sesuatu, engkau telah memberikan kehidupan pada kata-kata itu. Berikut uraian yang disampaikan di Radio Suara Muslim Surabaya dalam program Dialog Motivasi Al Quran. Inspirasi surat Al Isra 53; وَقُل لِّعِبَادِي يَقُولُوا الَّتِي هِيَ أَحْسَنُ ۚ إِنَّ الشَّيْطَانَ يَنزَغُ بَيْنَهُمْ ۚ إِنَّ الشَّيْطَانَ كَانَ لِلْإِنسَانِ […]

Fitrah Manusia Beragama Islam (Tauhid)

Fitrah Manusia Beragama Islam (Tauhid)

Suaramuslim.net – Manusia dilahirkan ke dunia membawa fitrah berupa kepercayaan atas hanya Allah yang wajib di sembah atau disebut dengan tauhid (agama Islam). Berikut beberapa dalil mengenai fitrah manusia. عَنْ اَبِى هُرَيْرَةَ اَنَّهُ كَانَ يَقُوْلُ: قَالَ رَسُوْلُ اللهِ ص: مَا مِنْ مَوْلُوْدٍ اِلاَّ يُوْلَدُ عَلَى اْلفِطْرَةِ فَاَبَوَاهُ يُهَوّدَانِهِ وَ يُنَصّرَانِهِ وَ يُمَجّسَانِهِ، كَمَا تُنْتَجُ اْلبَهِيْمَةُ […]