Konvoi motor listrik PLN Jatim pecahkan rekor MURI

SURABAYA (Suaramuslim.net) – Konvoi motor listrik PLN Jawa Timur berhasil memecahkan rekor MURI konvoi kendaraan listrik peserta terbanyak. PT PLN (Persero) Unit Induk Distribusi Jawa Timur bersama Pemerintah Provinsi (Pemprov) Jawa Timur menyelenggarakan konvoi motor listrik yang dilaksanakan secara serentak oleh 1.588 peserta di Surabaya dan tersebar di 11 Kabupaten-Kota lainnya di Jawa Timur, Selasa […]

Unusa sukses gelar grand final duta santri nasional 2023

SURABAYA (Suaramuslim.net) – Universitas Nahdlatul Ulama Surabaya (Unusa) menjadi tuan rumah dalam penyelenggaraan Grand Final Duta Santri Nasional 2023. Acara Duta Santri Nasional kali ini mengusung tema “Santri Membangun Peradaban dan Perdamaian Dunia” sebagai bentuk dorongan para santri dalam memajukan bangsa. Duta Santri Nasional telah menjadi bagian penting sejak 2016 dalam perayaan Hari Santri Nasional. […]

Petani jeruk Gresik berhasil pangkas biaya produksi dengan memanfaatkan electrifying agriculture

GRESIK (Suaramuslim.net) – Petani jeruk di Kecamatan Ujungpangkah, Kabupaten Gresik Jawa Timur mampu menekan biaya produksi sekitar 30% yang berasal dari penghematan biaya BBM dari penggunaan genset dengan memanfaatkan electrifying agriculture untuk pengairan. Kebun jeruk yang di swakelola oleh masyarakat selama ini mengandalkan air sumur untuk mempercepat pertumbuhannya dan untuk itu genset merupakan salah satu […]

Dorong pertumbuhan UMKM Jawa Timur, PLN gelontorkan investasi di Pantai Kondang Merak dan Kampung Majapahit

SURABAYA (Suaramuslim.net) – Dalam rangka mendorong perekonomian masyarakat khususnya Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM) yang bergerak di desa wisata, PT PLN (Persero) Unit Induk Distribusi (UID) Jawa Timur telah menyalurkan bantuan ke 16 kota/kabupaten tersebar di Jawa Timur. Untuk mengembangkan kawasan tersebut, PLN telah menggelontorkan investasi senilai kurang lebih 985 juta rupiah dan potensi konsumsi […]

Sukses gelar Surabaya KulineRun, Grand Inna Tunjungan dukung program BBWI dan wisata olahraga

SURABAYA (Suaramuslim.net) – Grand Inna Tunjungan kembali menyelenggarakan event kolaboratif yaitu Surabaya KulineRUN pada 30 Juli 2023 setelah sebelumnya sukses menyelenggarakan event Surabaya KulineRun 2018. Event ini menghadirkan hampir 1.000 peserta lari dalam 1 kategori yaitu 5K dengan rute-rute yang menarik di dalam kota Surabaya. Grand Inna Tunjungan yang merupakan salah satu jaringan Hotel Indonesia […]

Grand Inna Tunjungan bantu peremajaan becak untuk kelompok Becak Genteng Baru

SURABAYA (Suaramuslim.net) – Sebagai bentuk dukungan kepada para pengemudi becak, Grand Inna Tunjungan melakukan peremajaan becak dengan perbaikan dan pengecatan secara gratis kepada beberapa becak milik Kelompok Becak Genteng Baru Surabaya. Kelompok Becak Genteng Baru merupakan bagian dari Paguyuban Becak Surabaya yang sudah tidak aktif sejak sekitar tahun 2000. Akibat berkurangnya minat masyarakat terhadap alat […]

Dukung sport tourism, Grand Inna Tunjungan gelar Surabaya KulineRun

SURABAYA (Suaramuslim.net) – Sport tourism atau wisata olahraga saat ini sedang menjadi tren. Sport tourism makin marak dan digemari karena mendorong masyarakat untuk lebih sadar akan pola hidup sehat, juga sekaligus dapat berwisata. Untuk mendukung sport tourism di Indonesia, Hotel Indonesia Group (HIG) melalui Grand Inna Tunjungan, kembali menggelar Surabaya KulineRun bersama BUMN, yang bersinergi […]

Cara menemukan influencer yang tepat untuk merek halal Anda

Peraturan Jaminan Produk Halal Semakin Mendekati Final

Suaramuslim.net – Mengapa merek halal Anda membutuhkan influencer? Menurut Influencer Marketing Hub, pemasaran influencer semakin luas setiap hari, “…kategori influencer baru seperti financial influencer (finfluencer), skincare influencer (skinfluencer), dan pet influencer (petfluencer) sedang bermunculan.” Lebih-lebih lagi, influencer mulai menjelajah ke kategori lain di luar ceruk aslinya. Misalnya, beauty influencer juga meliput bidang minat lainnya, seperti […]

Peringati Hari Lingkungan Hidup, PLN bersama Gubernur Jawa Timur tanam 20.000 mangrove

SURABAYA (Suaramuslim.net) – Peringati hari lingkungan hidup sedunia, PT PLN (Persero) Unit Induk Distribusi (UID) Jawa Timur menggelar konvoi motor listrik dan penanaman 20.000 mangrove di Gunung Anyar Surabaya bersama Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa, Jumat (09/06/2023). Melalui kegiatan konvoi 100 kendaraan listrik, PLN mengkampanyekan gaya hidup serba elektrik untuk mengurasi emisi CO2 sekaligus […]

PLTM Kanzy, pasokan baru energi bersih sistem kelistrikan di Jawa Timur

SURABAYA (Suaramuslim.net) – Menambah pasokan energi bersih untuk sistem kelistrikan di Jawa Timur, PT PLN (Persero) Unit Induk Distribusi Jawa Timur mengoperasikan Pembangkit Listrik Tenaga MiniHidro (PLTM) Kanzy yang terletak di Pasuruan. Dengan beroperasinya PLTM Kanzy ini menambah deretan pembangkit Energi Baru Terbarukan menjadi 16 dari total 32 pembangkit yang ada. Hal ini selaras dengan […]