Hukum Franchise dalam Islam – Bincang Ekonomi Syariah
Suaramuslim.net – Dalam hukum Islam semua hubungan antar manusia itu adalah halal, kecuali ada dalil yang secara jelas melarang. Sehingga harus dipastikan tidak ada unsur-unsur haram di dalamnya. Yang jika ada, maka unsur itu harus dihilangkan agar muamalah menjadi halal. Ada beberapa jenis franchise yang dilakukan selama ini. Manakah jenis franchise yang halal? Simak Bincang […]
Kajian Tafsir Al Quran Surat Al Anfal 9-10
Suaramuslim.net – Surat Al Anfal 9-10: إِذْ تَسْتَغِيثُونَ رَبَّكُمْ فَاسْتَجَابَ لَكُمْ أَنِّي مُمِدُّكُمْ بِأَلْفٍ مِنَ الْمَلَائِكَةِ مُرْدِفِينَ (Ingatlah), ketika kamu memohon pertolongan kepada Tuhanmu, lalu diperkenankan-Nya bagimu: “Sesungguhnya Aku akan mendatangkan bala bantuan kepada kamu dengan seribu malaikat yang datang berturut-turut”. وَمَا جَعَلَهُ اللَّهُ إِلَّا بُشْرَىٰ وَلِتَطْمَئِنَّ بِهِ قُلُوبُكُمْ ۚ وَمَا النَّصْرُ إِلَّا مِنْ عِنْدِ […]
Tafsir Al Quran Surat Al Anfal Ayat 5-8
Suaramuslim.net – Surat Al Anfal 5-8, sebagaimana dijelaskan sebelumnya yakni rampasan perang. Namun, tentu perang ini dimaksudkan untuk mempertahankan diri dari mereka yang sengaja memerangi umat muslim saat itu. Karena perang badar adalah perang pertama, maka tidak sedikit yang merasakan berat dalam perang Badar. Kemudian Allah memberikan semangat dengan hadis yang menyatakan “Siapa yg bisa […]
Ingin Tebus Kesalahan Pada Ortu dengan Menghafal Al Qur’an
Suaramuslim.net – Berbagai cara dilakukan untuk membalas jasa-jasa orang tua, Fajar Adiguna memilih cara dengan mencoba mulai menghafal Al-Qur’an dan mendonasikan 100 juta rupiah untuk pengembangan dakwah Al Qur’an di Griya Al Qur’an. Silakan simak video mengharukan berikut ini. Silakan share sebanyak-banyaknya, agar turut mendapatkan jariyahnya, karena sangat memungkinkan seseorang terinspirasi menjadi penghafal Al Qur’an.
Surabaya akan Punya Gedung Kesenian Kelas Dunia?
Ranah Publik Suaramuslim bersama Kepala Bappeko Surabaya – Eri Cahyadi, ST, MT dan Seniman Ludruk – Cak Meimura di Teras Digital Cafe edisi “Masa Depan THR dan Ludruk di Surabaya.”
Peran Ludruk dalam Pembangunan Kota Surabaya
Ranah Publik Suaramuslim bersama Kepala Bappeko Surabaya – Eri Cahyadi, ST, MT dan Seniman Ludruk – Cak Meimura di Teras Digital Cafe edisi “Masa Depan THR dan Ludruk di Surabaya.”
THR Direnovasi, Bagaimana Nasib Seniman Ludruk?
Ranah Publik Suaramuslim bersama Kepala Bappeko Surabaya – Eri Cahyadi, ST, MT dan Seniman Ludruk – Cak Meimura di Teras Digital Cafe edisi “Masa Depan THR dan Ludruk di Surabaya.”
#CitarumTalk – Garbi Ingin Bawa Indonesia Menuju Lima Besar Dunia
Suaramuslim.net – Apa yang melatarbelakangi berdirinya Garbi (Gerakan Arah Baru Indonesia)? Dan apa visi misinya? Simak video berikut ini.
#CitarumTalk – Peran Milenial Melestarikan Kesenian Ludruk
#CitarumTalk – Seni Ludruk Diciptakan Para Santri di Jombang?
Suaramuslim.net – Dewasa ini, siapa yang tahu tentang Ludruk? Beberapa anak muda memang mengetahui tentang ludruk, tetapi ada juga yang tidak tahu. Bahkan ada pula yang menganggap ludruk sebagai makanan, seperti halnya ketoprak. Padahal ludruk ini pernah menjadi alat perjuangan dan perlawanan pada saat masa penjajahan. Nah, berikut cerita selengkapnya.