Haji Umrah

Berita atau artikel tentang haji dan umroh

Rukun-Rukun Haji yang Harus Kamu Ketahui

Jelang akhir masa pemberangkatan, tujuh jemaah haji embarkasi Surabaya wafat di tanah suci

SURABAYA (Suaramuslim.net) – Menjelang berakhirnya masa pemberangkatan ibadah haji 1445 H pada tanggal 10 Juni 2024, Sekretaris PPIH Embarkasi Surabaya, Abdul Haris mengungkapkan ada 12 jemaah yang masih tertunda keberangkatannya di Asrama Haji Embarkasi Surabaya hingga hari Sabtu (08/06/2024). Ia menjelaskan, dari total dua belas jemaah tersebut, empat orang sedang mendapat perawatan di RSUD Haji, […]

Jelang akhir masa pemberangkatan, tujuh jemaah haji embarkasi Surabaya wafat di tanah suci Read More »

Dana Talangan Haji oleh Bank Syariah

Jemaah haji asal Kediri meninggal dunia di Mekkah

MEKKAH (Suaramuslim.net) – Kabar duka datang dari Tanah Suci. Seorang jemaah haji asal Kabupaten Kediri yang tergabung dalam kloter 73 wafat di Kota Makkah. Jemaah perempuan yang wafat tersebut atas nama Muchlisoh Tarmuji, 58 tahun, asal Dusun Pelem, Desa Maesan, Kecamatan Mojo, Kabupaten Kediri Jawa Timur. Muchlisoh wafat pada Selasa 4 Juni, pukul 10.00 waktu

Jemaah haji asal Kediri meninggal dunia di Mekkah Read More »

Perjuangan Husnil Teba, jemaah haji disabilitas dari NTT

SURABAYA (Suaramuslim.net) – Terlahir dengan keterbatasan fisik, tidak serta merta menjadikan Husnil Teba, jemaah haji Nusa Tenggara Timur, menjadi pribadi yang cengeng, apalagi mengharapkan belas kasihan orang lain. Husnil Teba tumbuh menjadi sosok yang mandiri, kreatif, dan inovatif. Oleh karena itu, meskipun kondisi fisiknya terbatas, Husnul bisa menjadi pengusaha sukses di daerahnya. Husnil Teba (38

Perjuangan Husnil Teba, jemaah haji disabilitas dari NTT Read More »

Cerita Kasiyo, tukang pijat tuna netra asal Bali mewujudkan impian ke Baitullah

SURABAYA (Suaramuslim.net) – Memiliki keterbatasan pada indra penglihatan sedari kecil tidak membuat Kasiyo bin Joyo Wiono, jemaah haji tuna netra asal Tabanan, Bali berputus asa apalagi hilang arah. Berkat usaha dan doa yang tak mengenal lelah, Kasiyo (70 tahun) yang berprofesi sebagai tukang pijat ini, kini dapat menunaikan kewajiban rukun Islam kelima yakni berhaji ke

Cerita Kasiyo, tukang pijat tuna netra asal Bali mewujudkan impian ke Baitullah Read More »

Perjuangan pemulung naik haji

SURABAYA (Suaramuslim.net) – Khumaidi Katijan (49 tahun) hingga detik ini masih tidak menyangka jika ia dan istri tercintanya, Siti Fatimah (45 tahun), tahun 2024 ini dapat berangkat ke tanah suci untuk memenuhi kewajiban rukun Islam kelima. Pria asal Kabupaten Mojokerto Jawa Timur yang sehari-hari bekerja sebagai pemulung barang bekas di TPA Karangdiyeng, Kecamatan Kutorejo ini

Perjuangan pemulung naik haji Read More »

Jamaah Haji Indonesia Mendapatkan Pelayanan Istimewa di Arab Saudi

Kisah Salamun, juru parkir asal Jombang berangkat haji

SURABAYA (Suaramuslim.net) – Menunaikan ibadah haji ke tanah suci adalah cita-cita yang didamba setiap muslim, tak terkecuali bagi Salamun, jemaah haji kelompok terbang (kloter) 63 asal Kabupaten Jombang Jawa Timur. Pria yang sehari-hari menjadi juru parkir di kawasan pertokoan sekitar kampus Universitas Darul Ulum ini telah memendam keinginan yang kuat untuk menjadi tamu Allah di

Kisah Salamun, juru parkir asal Jombang berangkat haji Read More »

Dana Talangan Haji oleh Bank Syariah

Hamil 6 minggu, calon jemaah haji asal Bondowoso ini dipulangkan

SURABAYA (Suaramuslim.net) – Seorang jemaah haji yang tergabung dalam kloter 50 dari Bondowoso, SM (34 tahun) diketahui sedang hamil setelah mengikuti pemeriksaan oleh tim kesehatan PPIH Embarkasi Surabaya. Berdasarkan pemeriksaan lebih lanjut, usia kandungan jemaah haji tersebut mencapai sekitar 6 minggu. Oleh tim kesehatan, keberangkatan jemaah haji tersebut diputuskan ditunda keberangkatannya tahun ini. SM tidak

Hamil 6 minggu, calon jemaah haji asal Bondowoso ini dipulangkan Read More »

Kisah Abdul Hari, buruh cangkul berangkat ke Baitullah

SURABAYA (Suaramuslim.net) – Keinginan Abdul Hari (82 tahun) untuk berangkat haji ke Baitullah akhirnya terwujud. Pria yang sehari sehari bekerja sebagai buruh cangkul ini mengaku sangat bahagia dan tak menyangka jika ia telah dipanggil menjadi tamu Allah. “Alhamdulillah keinginan saya sejak lama dapat terkabul,” ungkap Pak Dul, sapaan akrab Abdul Hari. Pak Dul mengaku sehari-hari

Kisah Abdul Hari, buruh cangkul berangkat ke Baitullah Read More »

Supiyah, tukang pijat yang naik haji setelah menabung 10 ribu sehari

Suaramuslim.net – Pergi haji ke Baitullah bukanlah soal seberapa banyak harta yang kita punyai melainkan seberapa barokah rezeki kita sehingga Allah SWT memilih hamba-Nya untuk menjadi tamu di Baitullah. Begitu juga dengan yang dialami Supiyah, jemaah haji kloter 15 asal Kota Surabaya, yang sehari-hari menjadi tukang pijat keliling di Surabaya. Perempuan berusia 60 tahun ini

Supiyah, tukang pijat yang naik haji setelah menabung 10 ribu sehari Read More »

Perjuangan wanita kuli panggul mewujudkan impian naik haji

SURABAYA (Suaramuslim.net) – Suhriyeh, wanita berusia 60 tahun yang sehari-hari bekerja sebagai kuli panggul di Pasar Pabean Surabaya, masih tidak menyangka tahun ini ia berkesempatan menunaikan rukun Islam kelima, haji ke Baitullah. “Pendapatan saya perhari sekitar 30-40 ribu. Itupun kalau ramai,” tuturnya. Dari pendapatannya itu tiap hari ia menyisihkan sekitar 10 ribu sebagai tabungan haji.

Perjuangan wanita kuli panggul mewujudkan impian naik haji Read More »