Warta

Berita yang mencangkup mengenai update dari kilas warta, warta nasional, seputar jatim, warta daerah, warta dunia islam, suara umat.

KPK tetapkan Yaqut Cholil Qoumas tersangka korupsi kuota haji

JAKARTA (Suaramuslim.net) – Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menyebut bahwa mantan Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas menjadi tersangka kasus dugaan korupsi terkait penentuan kuota dan penyelenggaraan ibadah haji di Kementerian Agama tahun 2023–2024. “Benar,” ujar Wakil Ketua KPK Fitroh Rohcahyanto kepada para jurnalis di Jakarta, Jumat (9/1/2025) seperti dilansir kantor berita Antara. Meski demikian, Fitroh belum […]

KPK tetapkan Yaqut Cholil Qoumas tersangka korupsi kuota haji Read More »

Setahun berjalan, program MBG telah serap 800 ribu pekerja

JAKARTA (Suaramuslim.net) – Kementerian Keuangan mencatat telah menggelontorkan anggaran sebesar Rp51,5 triliun untuk program Makan Bergizi Gratis (MBG). Sebanyak Rp43,4 triliun di antaranya disalurkan dalam bentuk manfaat langsung, yakni penyediaan makanan bergizi bagi siswa, balita, ibu hamil, dan tenaga pendidik se-Indonesia. Wakil Menteri Keuangan Thomas Djiwandono menerangkan bahwa program MBG memiliki dampak ekonomi yang sangat

Setahun berjalan, program MBG telah serap 800 ribu pekerja Read More »

Sejarah baru, Indonesia kini punya aset hotel di Makkah lokasi Kampung Haji

BOGOR (Suaramuslim.net) – Pemerintah Republik Indonesia mencatatkan tonggak sejarah baru dalam diplomasi internasional dengan berhasil memiliki aset hotel di Makkah, Arab Saudi, yang akan menjadi lokasi Kampung Haji Indonesia. Hal tersebut disampaikan Menteri Sekretaris Negara Prasetyo Hadi dalam konferensi pers di Hambalang, Selasa (6/1/2026) sore. Ia mengonfirmasi Indonesia telah memenangi proses lelang untuk memiliki hotel

Sejarah baru, Indonesia kini punya aset hotel di Makkah lokasi Kampung Haji Read More »

Kondisi terkini SDN 1 Karang Baru Aceh Tamiang, dulu tertimbun lumpur kini kembali kinclong

ACEH TAMIANG (Suaramuslim.net) – SD Negeri 1 Karang Baru di Kabupaten Aceh Tamiang kini kembali bersih setelah sebelumnya mengalami kerusakan akibat banjir bandang yang melanda wilayah tersebut pada November lalu. Berdasarkan pantauan di lapangan, bekas ketinggian air masih terlihat jelas di dinding sekolah. Kendati demikian, lantai di sejumlah ruang kelas sudah tampak bersih dan mengilap,

Kondisi terkini SDN 1 Karang Baru Aceh Tamiang, dulu tertimbun lumpur kini kembali kinclong Read More »

Bank Jatim Mengaji resmi digelar, Jatimers antusias ikuti kelas perdana

SURABAYA (Suaramuslim.net) – Awal tahun 2026 baru dimulai, namun hal tersebut tidak menyurutkan semangat para Jatimers (sebutan bagi staf Bank Jatim) untuk terus berikhtiar dalam kebaikan. Di awal Januari, mereka memilih tetap produktif dan mengisi awal tahun dengan langkah bermakna sebagai bagian dari resolusi diri. Semangat tersebut tercermin dalam pelaksanaan kelas perdana Program Bank Jatim

Bank Jatim Mengaji resmi digelar, Jatimers antusias ikuti kelas perdana Read More »

Doa dan shalawat akhir tahun 2025 warga Jawa Timur bersama Habib Syech

SURABAYA (Suaramuslim.net) – Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa bersama Wakil Gubernur Emil Elestianto Dardak dan Habib Syech bin Abdul Qodir Assegaf menggelar Zikir, Doa, dan Shalawat Akhir Tahun 2025 untuk mendoakan keselamatan provinsi dan Indonesia. “Area ini wilayah Surabaya Barat, mudah-mudahan rawuh-nya Habib Syech mengajak bershalawat di wilayah ini menjadi bagian penguat harmoni kehidupan masyarakat

Doa dan shalawat akhir tahun 2025 warga Jawa Timur bersama Habib Syech Read More »

UNUSA salurkan bantuan instalasi air bersih, internet, hingga obat-obatan di RSUD Peusangan Raya

BIREUEN (Suaramuslim.net) – Universitas Nahdlatul Ulama Surabaya (UNUSA) melalui tim Unusa Peduli memberikan bantuan kebutuhan vital masyarakat Aceh pascabencana. Khususnya bantuan kepada RSUD Peusangan Raya. Yakni berupa Instalasi air bersih lengkap dengan tandon, Starlink, mesin genset, juga obat-obatan pada Rabu (24/12/2025). Ketua Pelaksana Unusa Peduli, Ahmad Syafiuddin menuturkan kehadirannya bersama tim merupakan bagian dari aksi

UNUSA salurkan bantuan instalasi air bersih, internet, hingga obat-obatan di RSUD Peusangan Raya Read More »

93 titik sumur bor digali di Aceh Tamiang, penuhi kebutuhan air bersih warga

ACEH TAMIANG (Suaramuslim.net) – Satuan Tugas Polri telah berhasil mengaktifkan total 93 titik sumur bor air bersih yang tersebar di berbagai lokasi strategis di Kabupaten Aceh Tamiang. Hingga Sabtu (27/12/2025) 10 titik sumur bor baru telah tuntas digali dan siap digunakan oleh sekolah, rumah ibadah, hingga permukiman warga. Sepuluh titik sumur bor yang baru saja

93 titik sumur bor digali di Aceh Tamiang, penuhi kebutuhan air bersih warga Read More »

184 desa di Aceh Tengah sudah kembali nikmati listrik

ACEH TENGAH (Suaramuslim.net) – Kabar baik datang dari proses pemulihan listrik di wilayah terdampak bencana di Sumatera. Hingga Jumat (26/12/2025), PT PLN (Persero) berhasil memulihkan jaringan distribusi listrik di 184 desa di Kabupaten Aceh Tengah pascabencana banjir bandang dan tanah longsor. Pulihnya listrik warga desa ini seiring PLN telah menormalkan sebanyak 323 gardu distribusi listrik

184 desa di Aceh Tengah sudah kembali nikmati listrik Read More »

Posko trauma healing TNI hadir di Balee Panah, anak-anak tak murung lagi

BIREUEN (Suaramuslim.net) – Suasana hangat dan penuh tawa tampak di Posko Trauma Healing yang didirikan di Posko Pengungsian Balee Panah, Kecamatan Juli, Kabupaten Bireuen, Aceh. Di dalam tenda khusus trauma healing tersebut, anak-anak terlihat bermain dengan ceria. Kehadiran posko trauma healing ini merupakan bagian dari upaya pemulihan psikososial pascabencana, yang dilaksanakan secara terintegrasi oleh TNI

Posko trauma healing TNI hadir di Balee Panah, anak-anak tak murung lagi Read More »