abu vulkanik

Bagi Masker, Respons Cepat Lindungi Masyarakat dari Risiko Abu Vulkanik Sinabung

KARO (Suaramuslim.net) – Puluhan masker dibagikan kepada pelintas jalan dan warga di tiga desa di Kecamatan Naman Teran, Kabupaten Karo, Selasa (11/8). Koordinator Tim Program Aksi Cepat Tanggap Sumatra Utara Sakti Wibowo melaporkan, distribusi masker dan obat tetes mata menjadi bantuan tanggap darurat untuk meredam dampak erupsi Gunung Sinabung di masyarakat. “Distribusi masker menjadi salah […]

Bagi Masker, Respons Cepat Lindungi Masyarakat dari Risiko Abu Vulkanik Sinabung Read More »

Gunung Tangkuban Parahu Meletus, Kolom Abu Capai 200 Meter

SUBANG (Suaramuslim.net) – Gunung Tangkuban Parahu di Subang, Jawa Barat, meletus pada Jumat (26/7) pukul 15.48 WIB. Pusat Vulkanologi dan Mitigasi Bencana Geologi (PVMBG) merilis informasi, tinggi kolom abu saat erupsi terjadi mencapai 200 meter di atas puncak, atau pada ketinggian 2.284 meter di atas permukaan laut. Kolom abu teramati berwarna kelabu dengan intensitas tebal

Gunung Tangkuban Parahu Meletus, Kolom Abu Capai 200 Meter Read More »