Jangan Panik Dulu Jika Anak Anda Flu!
Suaramuslim.net – Sebagian besar anak pasti pernah mengalami flu. Menurut dokter Kim Hyojin, pendiri forum “Pengasuhan anak tanpa obat’, Flu atau Influenza merupakan penyebab demam dan awal dimulainya hubungan dengan obat-obatan. Jadi, begitu anak menderita flu, bisa disimpulkan bahwa suatu penyakit akan datang. Bagaimana seharusnya orang tua menyikapi anak yang terserang flu dan meminimalisir penggunaan […]
Jangan Panik Dulu Jika Anak Anda Flu! Read More »