FOZ Jatim Adakan Safari Zakat Sambut Ramadhan

LUMAJANG (Suaramuslim.net) – Forum Zakat (FOZ) Jawa Timur mengadakan safari zakat sebagai bentuk persiapan menyambut bulan Ramadhan di Lumajang pada 30 April-1 Mei 2019, dalam agenda ini lebih dari 19 lembaga amil zakat di Jawa Timur ikut berkontribusi. Kolaborasi 19 lembaga zakat yang mengusung tema “Peduli dan Memberdayakan” ini memberangkatkan 40 mobil membawa lebih dari […]

Indonesia Zakat Summit 2018: Upaya Menjaga Momentum Perjuangan Gerakan Zakat Indonesia

Indonesia Zakat Summit 2018: Upaya Menjaga Momentum Perjuangan Gerakan zakat Indonesia

JAKARTA (Suaramuslim.net) – Gerakan zakat di Indonesia dalam perkembangannya sudah memasuki gelombang ketiga yaitu lembaga amil zakat (LAZ) mengambil peran sebagai mitra pemerintah dalam memandirikan umat melalui advokasi kebijakan untuk menciptakan keadilan sosial. Hal tersebut terlihat dari beragam program yang dihadirkan oleh lembaga amil zakat yang sangat inovatif dan beragam dengan mengedepankan program produktif serta […]

FOZ Jatim Kirim 10 Truck dan 8 Pickup Logistik ke Palu

SURABAYA (Suaramuslim.net) – Lembaga pengelola zakat yang tergabung dalam Forum Zakat (FOZ) Jatim bekerjasama dengan Ikatan Pengusaha Cargo Nusantara (IPCN) mengirim bantuan logistik ke Palu, Sulawesi Tengah, Jumat (19/10) melalui Pelabuhan Tanjung Perak Surabaya. Bantuan yang dimuat dengan 10 truk dan 8 mobil pick up itu selanjutnya akan diangkut dengan kontainer Meratus melalui kapal laut […]

Bangkitkan Potensi Zakat, FOZ Jatim Adakan Sekolah Amil Perdana

SURABAYA (Suaramuslim.net) – Potensi penerimaan zakat Indonesia sebenarnya besar, namun data yang dirilis Baznas tahun lalu masih tergolong jauh dari harapan. Untuk itu, melalui kegiatan dua hari, Forum Zakat (FOZ) Jatim berinisiatif adakan Sekolah Amil, Rabu (10/10) di gedung LPMP Jatim. Acara yang diinisiasi dua tahun lalu di Jakarta ini, perdana direalisasikan di Surabaya. Tujuannya […]