Terjadi 593 Gempa Susulan, BNPB Imbau Masyarakat Tidak Sebar Hoax
LOMBOK (Suaramuslim.net) – Gempa susulan kembali terjadi di Lombok Utara-NTB Senin (13/8) , pukul 08:42:23 kali ini gempa berkekuaan 4,3 SR menerjang 19 km Barat Laut LOMBOKUTARA-NTB), Kedalaman : 12 Km, Mataram II (IV Modified Mercalli Intensity(MMI), Tanjung II (III MMI). Sejak gempa berkekuatan 7 SR pada (5/8) gempa susulan terus terjadi hingga hari ini. […]
Terjadi 593 Gempa Susulan, BNPB Imbau Masyarakat Tidak Sebar Hoax Read More »