Kita dan Ruang Unit Gawat Darurat

Kita dan Ruang Unit Gawat Darurat

Suaramuslim.net – Teriakan kesakitan, isak tangis, kesedihan dan wajah-wajah yang menampakkan kegundahan melusuh dipelataran ruangan memanjang. Deretan bangku bangku panjang dilapisi kasur empuk terbujur wajah-wajah meregang. Suara sirine tak henti hilir mudik memekakkan rasa. Ruangan ini pengab, bau anyir darah dan sesekali terdengar teriakan tangis karena ada yang meregang nyawa. Pilu isak tangis, menggerakkan tangan-tangan […]

Kita dan Ruang Unit Gawat Darurat Read More »