kesejahteraan guru

IDEAS: Dana BOS tak cukup angkat kesejahteraan guru honorer

SURABAYA (Suaramuslim.net) – Bertepatan dengan peringatan Hari Guru Nasional (HGN) 2024, Lembaga Riset Institute for Demographic and Affluence Studies (IDEAS) dan Great Edunesia Dompet Dhuafa merilis temuan terbaru terkait kesejahteraan guru honorer di Indonesia. Direktur Advokasi Kebijakan IDEAS, Agung Pardini menegaskan bahwa negara belum sepenuhnya hadir untuk memberikan kesejahteraan yang layak bagi para guru honorer, […]

IDEAS: Dana BOS tak cukup angkat kesejahteraan guru honorer Read More »

Pantaskah Guru Sebagai PNS

Pantaskah Guru Sebagai PNS?

Suaramuslim.net – Tentara Nasional Indonesia (TNI) bertugas menjaga kedaulatan negara di seluruh wilayah NKRI. Bidang kedinasannya jelas. Mereka harus profesional. Polisi bertugas menjaga keamanan dan ketertiban negara. Bidang kedinasannya jelas. Mereka harus profesional. Guru bertugas mendidik generasi bangsa. Bidang kedinasannya jelas. Mereka harus profesional. Ada TNI. Tidak ada TNI honorer. Ada Polisi. Tidak ada Polisi

Pantaskah Guru Sebagai PNS? Read More »