Khitan Massal dan Dzikir Jama’i Pesantren Al Azhaar Tulungagung
TULUNGAGUNG (Suaramuslim.net) – Pesantren Al Azhaar Tulungagung bekerja sama dengan Pesantren Darul Hikmah Malang menyelenggarakan khitan massal, Ahad (24/12/2023). Pengasuh Al Azhaar Tulungagung, KH Imam Mawardi Ridlwan mengatakan, generasi saleh yang akan dikhitan sebanyak 56 anak dan ditangani oleh KH. Gus Yusuf Abdurrohman dari Pesantren Darul Hikmah Malang. “K.H. Gus Yusuf Abdurrohman merupakan tokoh yang […]