Mengapa Mossad gagal memprediksi serangan Hamas ke Israel?

Suaramuslim.net – Mudahnya puluhan pejuang Hamas memasuki kota-kota Israel dan menyerang sasaran militer di seberang perbatasan telah menimbulkan pertanyaan tentang bagaimana intelijen Israel gagal melihat apa yang terjadi pada akhir pekan lalu itu. Pertanyaan yang lebih mendesak adalah Mossad, agen mata-mata utama Israel, memiliki beragam teknologi spionase dan telah lama mengandalkan mata-mata di dalam kelompok […]