Gelar Bukber, Sandiaga Sebut Rumah Siap Kerja Siap Berikan Solusi

Gelar Bukber, Sandiaga Sebut Rumah Siap Kerja Siap Berikan Solusi

JAKARTA (Suaramuslim.net) – Cawapres Sandiaga Uno bersama Istri Nur Asia Uno mengisi kegiatan Ramadhan dengan berbuka puasa bersama keluarga besar, mitra kerja, dan pengajar Rumah Siap Kerja, Ahad (19/5) di jalan Wijaya, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan.

Gelar Bukber, Sandiaga Sebut Rumah Siap Kerja Siap Berikan Solusi Read More »