Dukung peningkatkan kompetensi guru, Unusa buka Prodi S2 Pendidikan Dasar

SURABAYA (Suaramuslim.net) – Universitas Nahdlatul Ulama Surabaya (Unusa) mengumumkan pembukaan Program Studi Magister (S2) Pendidikan Dasar, setelah menerima Surat Keputusan Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi Republik Indonesia No. 331/E/O/2023. Pemberian izin ini menandai langkah maju signifikan dalam upaya Unusa untuk terus berkontribusi pada peningkatan kualitas pendidikan di Indonesia. Wakil Dekan FKIP Unusa, Dr. Nafiah, […]