Tarif listrik tidak naik, PLN siap berikan layanan maksimal kepada konsumen

JAKARTA (Suaramuslim.net) – PT PLN (Persero) siap menjalankan keputusan pemerintah melalui Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) untuk menjaga tarif tenaga listrik bagi 13 golongan pelanggan non-subsidi tidak mengalami kenaikan atau tetap. Keputusan ini berlaku untuk tarif tenaga listrik di kuartal IV atau selama periode Oktober-Desember 2023. Direktur Jenderal Ketenagalistrikan Kementerian ESDM Jisman P […]

Tarif listrik tidak naik sampai akhir tahun 2022

JAKARTA (Suaramuslim.net) – Sesuai keputusan pemerintah melalui Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM), PT PLN (Persero) memastikan tarif tenaga listrik pada  Oktober-Desember 2022 tetap, yaitu sama dengan tarif tenaga listrik Juli-September 2022. Direktur Utama PLN Darmawan Prasodjo menyampaikan, hal tersebut demi menjaga daya beli masyarakat, daya saing sektor industri dan bisnis, mengendalikan inflasi, serta […]

Inilah daftar pelanggan bisnis dan industri yang tidak terdampak kenaikan tarif listrik

JAKARTA (Suaramuslim.net) – PT PLN (Persero) memastikan tidak ada kenaikan tarif listrik bagi seluruh pelanggan industri dan bisnis. Langkah ini dilakukan untuk menjaga aktifitas sektor industri dan bisnis agar tetap kokoh menopang perekonomian nasional. Direktur Utama PLN Darmawan Prasodjo mengatakan bahwa kebijakan ini menjadi salah satu bukti negara hadir dalam menjaga pemulihan ekonomi nasional pasca […]

PLN tegaskan penyesuaian tarif listrik berlaku hanya untuk pelanggan mampu 3.500 VA ke atas

JAKARTA (Suaramuslim.net) – PT PLN (Persero) siap melaksanakan keputusan Pemerintah yang menyesuaikan tarif tenaga listrik kepada pelanggan rumah tangga mampu nonsubsidi golongan 3.500 Volt Ampere (VA) ke atas (R2 dan R3) dan golongan pemerintah (P1, P2 dan P3) mulai 1 Juli 2022. Keputusan ini tertuang dalam Surat Menteri ESDM No. T-162/TL.04/MEM.L/2022 tanggal 2 Juni 2022 […]

Masa Pandemi Tagihan Listrik Melejit, Rakyat Menjerit

Kenaikan Tagihan Listrik Melejit, Rakyat Menjerit

Suaramuslim.net – Heboh! Para warganet ramai memperbincangkan polemik tagihan listrik yang melejit. Banyak warganet yang menduga bahwa tagihan listrik naik diam-diam atau akibat dari subsidi silang yang diberikan pada pengguna daya 450 VA dan sebagian 900 VA (melansir dari finance.detik.com, 7/6/2020). Sementara itu di lain pihak PT. PLN (persero) menampik anggapan tersebut. Melalui Direktur Niaga […]