Hari Pertama Pemulangan Jemaah Haji Terjadwal 13 Kloter
Jeddah (Suaramuslim.net) – Pemulangan jemaah haji gelombang satu akan dimulai Senin (27/8) pagi. Kloter pertama yang akan terbang dari Bandara King Abdul Aziz (KAA) Jeddah adalah Palembang (PLM-1). Sesuai prosedur pemulangan, jemaah haji diberangkatkan dari hotel 8 jam sebelum take off. PLM-1 diberangkatkan dari hotel di wilayah Misfalah pukul 00.15 waktu Saudi menggunakan 10 bus […]
Hari Pertama Pemulangan Jemaah Haji Terjadwal 13 Kloter Read More »