Pengamat nilai RUU Harmonisasi Peraturan Perpajakan sangat terburu-buru disahkan
SURABAYA (Suaramuslim.net) – RUU tentang Harmonisasi Peraturan Perpajakan (HPP) merupakan bagian dari reformasi struktural di bidang perpajakan di antaranya tentang pajak pertambahan nilai, pajak penghasilan orang pribadi, PPh Badan, amnesti pajak, hingga penghapusan tarif pajak minimum. Direktur Celios, Bhima Yudhistira Adinegara menyebut pengesahan RUU ini sangat tergesa-gesa. Namun di sisi lain ada urgensi jika tidak segera ada […]
Transformasi laznas LMI di masa pandemi
Suaramuslim.net – ”Organisasi yang berumur panjang bukanlah organisasi yang paling banyak donaturnya, paling besar donasinya, paling luas jaringannya. Organisasi yang berumur panjang adalah organisasi yang adaptif. Yaitu mereka yang senantiasa menyesuaikan diri terhadap perubahan yang ada.” Perubahan merupakan sesuatu yang pasti. Sebagaimana dunia, selalu mengalami perubahan sejalan dengan perkembangan, penemuan, dan pergantian setiap waktunya. Berhenti […]
Warga Jakarta gak boleh kelaparan
Suaramuslim.net – Fakir miskin dan anak-anak terlantar dipelihara oleh negara. Begitu bunyi pasal 34 UUD 1945. Dipelihara itu maksudnya negara punya tanggung jawab untuk menanggung hidup mereka, dan mangatasi kesusahan ekonomi yang menimpa mereka. Bukan artinya memelihara nasib mereka supaya tetap miskin dan terlantar. Jangen dipelesetkan. Pertanyaan mendasar: apakah negara sudah melaksanakan tugas ini? Jawabnya, […]