Penegakan salat menumbuhkan peradaban baru

Sholat Witir Tidak Pernah Ditinggalkan Rasulullah SAW

Suaramuslim.net – Salat bukan hanya berimplikasi hidupnya hati tetapi bangkitnya peradaban manusia. Dikatakan menghidupkan hati, karena dengan salat akan menstimulasi hati mengingat Sang Penggerak kehidupan. Dikatakan membangkitkan peradaban karena salat akan menciptakan kehidupan baru yang memberi manfaat bagi kehidupan. Dengan kata lain, penegakan salat bukan hanya menjalankan perintah Allah untuk memperbaiki diri, tetapi untuk memberi […]

ACT: Kami patuhi keputusan Kemensos mencabut izin penyelenggaraan pengumpulan dana

JAKARTA (Suaramuslim.net) – Yayasan Aksi Cepat Tanggap (ACT) menegaskan selalu berusaha bersikap kooperatif untuk membuka transparansi pengelolaan keuangan. ACT menyayangkan keluarnya keputusan Menteri Sosial No. 133/HUK/2022 tentang Pencabutan Izin Penyelenggaraan Pengumpulan Sumbangan kepada Yayasan ACT di Jakarta Selatan pada Rabu (06/07/22). “Kami perlu menyampaikan kepada masyarakat bahwa kami sangat kaget dengan keputusan ini,” kata Presiden […]

Fish Market Kampung Mandar, tempat kumuh yang disulap jadi wisata kuliner

Suaramuslim.net – Fish Market Kampung Mandar merupakan pasar ikan segar yang dekat dengan destinasi wisata Pantai Boom dan pemukiman nelayan. Destinasi kuliner ini memberikan pengalaman berbeda bagi pengunjung untuk bisa memilih langsung berbagai jenis ikan segar dan hasil laut lain (seafood) hasil tangkapan nelayan untuk diolah oleh UMKM yang menyediakan jasa memasak/bakar sesuai selera. Tentunya dengan […]