KKN di Gresik, mahasiswa Unusa siap bantu masyarakat bangkit pasca pandemi

SURABAYA (Suaramuslim.net) – Sebanyak 665 mahasiswa Unusa mengikuti Kuliah Kerja Nyata (KKN) tahun 2022 di Kab. Gresik, tepatnya di dua kecamatan, masing-masing di Kecamatan Kedamean dan Kecamatan Driyorejo. Pelepasan dilakukan Rektor Unusa, Prof. Dr. Ir. Achmad Jazidie, M.Eng dan Kepala Kepala Badan Perencanaan Pembangunan, Penelitian dan Pengembangan Daerah, Kab. Gresik, Misbahul Munir, S.SOS, M.SI, Rabu […]

Geliat Desa Wisata Tani Betet

Suaramuslim.net – Pengembangan konsep desa wisata yang sukses di Desa Betet, Kecamatan Ngronggot, Kabupaten Nganjuk Jawa Timur membawa dampak positif yang signifikan bagi kesejahteraan masyarakat. Objek wisata Desa Tani Betet yang menjadi destinasi populer dan ramai dikunjungi akhir-akhir ini karena spot pemandangan alam, kuliner dan sentra UMKM, menjadi wujud kehadiran Pemerintah dalam memperkuat ketahanan ekonomi […]

Perubahan budaya pangan, Indonesia menjadi importir gandum terbesar dunia

JAKARTA (Suaramuslim.net) – Direktur Institute For Demographic and Poverty Studies (IDEAS), Yusuf Wibisono menilai faktor utama yang menyebabkan Indonesia bertranformasi menjadi negara pengimpor gandum terbesar di dunia adalah perubahan budaya pangan. “Beras secara tradisional adalah pangan utama masyarakat Indonesia, yang dikukuhkan dengan swasembada beras pada 1980-an. Sejak diperkenalkan pada 1960-an, ketergantungan pada pangan berbasis gandum […]

Dewan Komisioner OJK 2022-2027 resmi dilantik, Mahendra Siregar sebagai Ketua

JAKARTA (Suaramuslim.net) – Dewan Komisioner Otoritas Jasa Keuangan (OJK) periode 2022-2027 resmi dilantik oleh Ketua Mahmakah Agung pada Rabu (20/07/22). Ketua Mahkamah Agung, H. M. Syarifuddin mengambil sumpah jabatan dan melantik Ketua dan Anggota Dewan Komisioner OJK Periode 2022-2027 di Gedung Mahkamah Agung, sesuai Keppres No. 51/P Tahun 2022 tentang Pemberhentian dan Pengangkatan Keanggotaaan Dewan […]