Muswarah Besar Pemuka Agama Hasilkan 6 Etika Kerukunan Antar Umat Beragama
Jakarta (Suaramuslim.net) – Pada Sabtu (10/2), sekitar 250 tokoh agama dari berbagai wilayah di Indonesia menggelar Musyawarah Besar Pemuka Agama untuk Kerukunan Bangsa. Mereka merumuskan sikap dan pandangan terkait etika kerukunan antar umat beragama.
Muswarah Besar Pemuka Agama Hasilkan 6 Etika Kerukunan Antar Umat Beragama Read More »