Laznas LMI gandeng BPBD dan Dinsos Magetan libatkan penyandang disabilitas untuk mitigasi pengurangan risiko bencana

MAGETAN (Suaramuslim.net) – Hari Disabilitas Internasional atau International Day of Persons with Disabilities diperingati pada 3 Desember setiap tahunnya. Peringatan dianggap sebagai waktu terbaik untuk mengingatkan hak para disabilitas agar mendapatkan kesempatan yang sama dengan orang lain, seperti berkarya dan berkarier, juga dalam semua bidang kehidupan masyarakat seperti misalnya pelatihan pengurangan risiko bencana. Hal ini […]