Bedah Buku Mawaqif, Sumbangan Ilmu Kalam di Zaman Modern

Bedah Buku Mawaqif, Sumbangan Ilmu Kalam di Zaman Modern

Suaramuslim.net – Institut Pemikiran dan Peradaban Islam (InPAS) menyelenggarakan Bedah Buku yang berjudul Mawaqif; Beriman dengan Akal Budi. Buku pengantar ilmu kalam ini ditulis oleh Dr. Henri Shalahuddin, MIRKH, direktur INSISTS Jakarta dan Dosen UNIDA Gontor. Selain dihadiri oleh sang penulis buku, acara bedah buku yang diadakan di Aula ikhwan Masjid Nuruzzaman Unair Kampus B ini juga menghadirkan […]

Ilmu Al Quran dan Ilmu Pengetahuan (1)

Ilmu Al Quran dan Ilmu Pengetahuan (1)

Suaramuslim.net – Al Quran sebagai suatu mukjizat yang terbesar bagi Nabi Muhammad SAW, amat dicintai oleh kaum Muslimin, karena fashahah serta balagahnya dan sebagai sumber petunjuk kebahagiaan hidup di dunia dan akhirat. Hal ini terbukti dengan perhatian yang amat besar terhadap pemeliharaannya semenjak turunnya di masa Rasulullah sampai tersusunnya sebagai suatu mushaf di masa Utsman […]