Jurnalis Palestina: Kami Bisa Makan Karena Bantuan Warga Indonesia

SURABAYA (Suaramuslim.net) – Aksi Cepat Tanggap (ACT) Jawa Timur menggandeng jurnalis Palestina Syeikh As’ad Hammouda dalam press conference tarhib Ramadhan bertema “Marhaban ya Dermawan” yang diadakan di Cafe Teras Digital Surabaya pada Selasa 24 April 2019. Acara ini banyak membahas persiapan agenda Ramadhan dan persiapan bantuan kemanusiaan yang akan di berangkatkan ACT ke Palestina. Syeikh […]

Tandatangani Perjanjian, Indonesia Komitmen Bantu Pengungsi Palestina

Tandatangani Perjanjian, Indonesia Komitmen Bantu Pengungsi Palestina

AMMAN (Suaramuslim.net) – Menteri Luar Negeri RI, Retno Marsudi, bersama Komisioner Jenderal United Nations Relief and Works Agency for Palestine Refugees in the Near East (UNRWA), Pierre Krähenbühl, menanda tangani perjanjian kontribusi kemanusiaan Indonesia bagi pengungsi Palestina ex-Gazans di Jerash Camp, Jordan, Selasa (5/3).

Sahabat Palestina Memanggil Salurkan Bantuan ke Tepi Barat

DEPOK (Suaramuslim.net) – Lembaga kemanusiaan Sahabat Palestina Memanggil (SPM) bekerja sama dengan organisasi PBB yang khusus mengurusi masalah pengungsi Palestina (UNRWA) menyalurkan bantuan langsung ke Tepi Barat, Palestina. “Bantuan kemanusiaan ini merupakan partisipasi donasi dari masyarakat Indonesia yang menyalurkannya lewat SPM. Untuk itu, kami mengucapkan terima kasih atas dukungan dan kepercayaan dari masyarakat Indonesia kepada […]

Mantan Dubes RI Untuk AS: Indonesia Belum Ada di Lini Pertama Soal Palestina

JAKARTA (suaramuslim.net) – Mantan Duta Besar Republik Indonesia untuk Amerika Serikat DR Dino Patti Djalal menyayangkan secara diplomatik dalam realitanya  Indonesia belum bermain di lini pertama dalam isu Palestina seperti Negara lain diantaranya Mesir, Arab Saudi, Yordania, Rusia, Uni Eropa, Turki, dan Norwegia. “Realitanya, kita lebih bermain di lini kedua, sebab kapasitas Indonesia untuk menjadi pemain masih terbatas […]