Sedihnya Mukmin Saat Kehilangan Shalat Tahajud
Suaramuslim.net – Kesedihan biasanya diasosiasikan pada sebatas materi, misalnya: kehilangan pekerjaan, jabatan, kekayaan, pasangan dan lain sebagainya. Hal itu seringkali membuat orang berduka cita. Namun, tidak demikian dengan orang beriman. Mereka mempunyai pandangan berbeda dari orang pada umumnya. Kesedihan yang dirasakannya adalah ketika tak dapat beribadah, misalnya: kehilangan shalat malam atau tahajud. Ada kisah menarik […]
Sedihnya Mukmin Saat Kehilangan Shalat Tahajud Read More »