Tantangan Puasa di Era Digital

Tantangan Puasa di Era Digital

Suaramuslim.net – Tantangan puasa di Era Digital, jauh lebih berat dari era-era sebelumnya. Kecanggihan teknologi dan informasi yang menjadi ciri utama dari era ini adalah salah satu tantangan beratnya. Orang mungkin masih bisa kalau sekadar tidak makan, minum dan berhubungan intim. Namun, apa bisa lepas dengan gadget dan media sosial kekinian? Di dalam definisi fikih, […]

Mudik

mudik

Suaramuslim.net – Mudik merupakan tradisi kaum urban pulang menuju kampung halaman. Tradisi ini juga sebagai penghormatan kepada leluhur terutama kepada orang tua dan keluarga. Mudik mengandung arti kepulangan terhadap asal disertai penghormatan kepada sesuatu yang telah dianggap berjasa. Tradisi mudik mengingatkan kita pada asal usul. Diharapkan dengan mengingat asal usul, kita mengetahui darimana kita berasal […]

Radikalisasi Kampus

Radikalisasi Kampus

Suaramuslim.net – Jika radikalisme hanya dikaitkan pada ketidakmauan menerima Pancasila secara menyeluruh. Jangan dilupakan, sejak reformasi beberapa partai jelas-jelas menyatakan sebagai partai agama tertentu dan berazaskan agama, bukan Pancasila. Apakah ini bukan radikal? Toh tidak selalu yang berazaskan agama menjadi pemicu dari konfrontasi, konflik atau kecenderungan separatis. Sungguh ada radikalisme yang lebih berbahaya, ketimbang mempersoalkan […]

Terima Kasih Prof. Suteki Telah Menginspirasi

Prof. Suteki

Suaramuslim.net – Sungguh ironi negeri ini. Di tengah badai masalah-masalah yang menerpa. Masih saja para elit memperlihatkan perilaku yang tak semestinya dilakukan. Indonesia adalah negeri dengan beraneka ragam gagasan dan pikiran. Bahkan negeri ini muncul dari semangat dialog dan diskusi yang sangat berkelas. Namun, makin ke sini nuansa intelektualitas dalam perbincangan publik kian terkikis. Hal […]

Supaya Waktu Puasa Tak Tersia-sia

Supaya Waktu Puasa Tak Tersia-sia

Suaramuslim.net – Ada dua nikmat –sebagaimana riwayat Imam Bukhari- yang seringkali membuat kebanyakan orang tertipu yaitu nikmat kesehatan dan waktu luang. Kedua anugerah Allah subhanahu wa ta’ala ini kebanyakan dibiarkan berlalu begitu saja tanpa ada amal-amal dan karya-karya yang bisa mengangkat derajat dirinya kelak di hadapan Allah subhanahu wa ta’ala. Di bulan puasa ini, amat […]