Pemenang Pilgub Jabar Tidak Dipilih Mayoritas Penduduk

Rawan Kecurangan, KAMMI Kerahkan Ribuan Kader Kawal Pilkada

Suaramuslim.net – Ajang Pilkada dalam proses penentuan, biasanya untuk ukuran kemenangan adalah 50+1 itu yang biasa disebut demokrasi. Demokrasi adalah banyak-banyakan suara, mereka yang mempunyai suara terbanyak berhak menjadi pemenang. Mengapa suara terbanyak sebagai pemenang? Sebab demokrasi menganut pemenang legitimate jika didukung oleh lebih dari 50% pemilih. Kasus Pilgub Jawa Barat justru pemenang bukan yang […]

Nikmat Sedekah Sampai Kiamat

pergerakan islam

Suaramuslim.net – Sedekah sampai kiamat. Mungkin terasa berlebihan. Jika dilihat secara teks tapi secara konteks, maka lain. Bukan amalan yang bisa bertahan. Umur amalan mengikuti dari umur pemilik amalan. Jika pahala yang mengalir bisa sepanjang masa. Sedekah menjadi penyelamat bagi orang yang peduli dengan amalan tersebut. Jika dia dianggap sebagai teman maka teman yang setia […]

Usai Menang di Perhitungan Cepat, Edy Rahmayadi Sujud Syukur

MEDAN (Suaramuslim) – Calon gubernur Sumatra Utara Edy Rahmayadi melakukan sujud syukur di Masjid Agung Medan, Rabu (27/6). Sujud syukur itu lantaran ia meraih kemenangan sementara berdasarkan hasil penghitungan cepat. Edy Rahmayadi melaksanakan sujud syukur tersebut sekitar pukul 15.30 WIB yang dilanjutkan dengan shalat Ashar berjamaah. Selain dengan tim pemenangan, Edy Rahmayadi melaksanakan sujud syukur […]

Nurdin Abdullah-Andi Sudirman Menang Hitung Cepat di Sulawesi Selatan

MAKASSAR (Suaramuslim.net) – Pilkada serentak yang digelar kemarin, Rabu 27 Juni 2018 sudah selesai. Beberapa lembaga survei merilis semua hasil melalui hitung cepat atau quick count. Di Sulawesi Selatan pasangan Nurdin Abdullah-Andi Sudirman yang diusung koalisi PKS, PDIP, dan PAN ini dinyatakan menang oleh berbagai hasil quick count. Berdasar hasil hitung cepat Lingkaran Survei Indonesia […]

Ada Hari Moekti di Memori

hari moekti

Suaramuslim.net – Hari-hari akhir Hari Moekti (HM), indah! Pertama, pesan terakhir HM adalah, “Teruskan Dakwah Islam!” Kedua, di tiga hari sebelum meninggal, kegiatan dakwah HM padat. Ketiga, HM –bisa dibilang- meninggal di jalan dakwah. Keempat, meski terbaring di Rumah Sakit, HM tetap bersemangat membicarakan masa depan dakwah. Hijrah dan Dakwah Mari kenang sekilas perjalanan HM […]

Dua Pedang al-Akh yang Saling Menerjang

Oleh: Yusuf Maulana (penulis buku “Mufakat Firasat”) Selepas kekhalifahan Umayyah di Andalusia berakhir dan memulakan hadirnya raja-raja kecil (mulûk al-thawâ’if atau reyes de taifas), tanah Seville dikuasai Bani ‘Abbadiyyah. Kuasa yang dirintis Muhammad I ibn ‘Abbad itu tak berumur sampai seabad, hanya tiga raja dengan diakhiri oleh Muhammad II al-Mu’tamid. Pada era al-Mu’tamid, Bani ‘Abbad […]