Tradisi Berbagi di Tengah Kekeringan Air

Tradisi Berbagi di Tengah Kekeringan Air

Suaramuslim.net – Kemarau panjang berdampak keringnya berbagai lahan kehidupan. Hujan yang terhenti hampir delapan bulan benar-benar membuat sawah, ladang, tegalan kering sehingga tak menghasilkan. Tiadanya hujan juga berdampak keringnya sebagian besar sumur milik warga. Namun yang menarik, kekeringan dan kesulitan air yang terjadi di Desa Ngoro Gunung, Kecamatan Bubulan Bojonegoro ini, justru menggugah solidaritas sosial sebagian […]

Terus Berikhtiar karena Jodoh Tak Bakal Tertukar

Terus Berikhtiar karena Jodoh Tak Bakal Tertukar

Suaramuslim.net – Pasca 120 hari dalam kandungan, sebenarnya rezeki –termasuk jodoh di dalamnya—manusia sudah dicatat oleh Allah subhanahu wa ta’ala melalui perantara malaikat (HR Bukhari dan Muslim). Karenanya, jodoh tak bakal tertukar. Masalahnya, manusia tidak tahu dengan pasti siapa jodohnya. Maka, ikhtiar dan usaha untuk memantaskan diri dalam mencari jodoh menjadi kuncinya. Alkisah, ada seseorang […]

Menag: Kartu Nikah Bukan Penghapus Buku Nikah

Menag: Kartu Nikah Bukan Penghapus Buku Nikah

JAKARTA (Suaramuslim.net) – Menteri Agama (Menag) Lukman Hakim Saifuddin menegaskan bahwa kartu nikah yang akan diterbitkan oleh Kementerian Agama bukan untuk penghapus atau pengganti buku nikah.

Mengenali Pola Attachment pada Anak

Mengenali Pola Attachment pada Anak

Suaramuslim.net – Pernahkah Parents memiliki pengalaman, saat anak kecil menangis, takut atau bersedih ketika kita pergi atau tidak hadir di sisinya? Bahkan sebagian dari anak tidak hanya merasa takut, sedih atau menangis saat ditinggal orang tua atau pengasuhnya, tetapi anak menjadi panik, bingung, tidak tahu harus berbuat apa, teriak-teriak, atau kemampuan eksplorasinya melemah. Salah satu […]