Hamka, Gemilang di Antara Ketidakmungkinan

Hamka, Gemilang di Antara Ketidakmungkinan

Suaramuslim.net – Telah banyak buku biografi yang mengulas sisi kegemilangan seorang Haji Abdul Malik Karim Amrullah (Hamka), ulama, sastrawan dan sekaligus politisi kharismatik asal tepi Danau Maninjau Sumatera Barat ini. Kisah-kisah kegemilangannya sebagai ulama lalu kemudian menjadi ketua Majelis Ulama Indonesia (MUI) pertama, karya sastranya yang mempesona, hingga kelihaiannya dalam politik telah banyak kita simak. […]

Pancasila dan Ateisme di Indonesia  

Pancasila dan Ateisme di Indonesia

Suaramuslim.net – Ateisme adalah suatu paham yang berkembang seiring dengan kemajuan ilmu pengetahuan yang mencoba memberontak dogma-dogma yang sangat dikultuskan oleh masyarakat. Seiring berkembangnya ilmu pengetahuan ateisme semakin  kuat. Hal ini disebabkan oleh banyaknya kaum terpelajar yang berusaha memisahkan agama dari ranah ilmu pengetahuan. Seorang filsuf paling terkemuka yang membela ateisme adalah Freidrich Nietcshe dengan […]

Generasi Muda Penggerak Dunia

Generasi Muda Penggerak Dunia

Suaramuslim.net – Siapa yang menguasai teknologi maka dia akan menguasai dunia. Begitulah kiranya gambaran yang terjadi saat ini di tengah berbagai kemajuan teknologi yang sangat pesat dan telah memengaruhi hampir seluruh aspek kehidupan manusia. Para pebisnis yang menguasai penggunaan teknologi akan mempunyai keuntungan yang lebih besar karena mereka bisa melihat apa yang tidak bisa dilihat […]