5 Tips Berhijab Syar’i Menutup Dada

5 Tips Berhijab Syar’i Menutup Dada

tips berhijab, hijab syar'i, hijab menutup dada

Suaramuslim.net – Menutup aurat bagi umat muslim hukumnya adalah wajib. Bagi kaum muslimah, aurat yang diperbolehkan terlihat adalah telapak tangan dan wajah, sehingga menutup kepala harus dilakukan yakni dengan berhijab syar’i. Di dalam Surat An-Nur ayat 31 Allah SWT berfirman:

“Dan katakanlah kepada perempuan yang beriman, agar mereka menjaga pandangannya, dan memelihara kemaluannya, dan janganlah menampakkan perhiasannya (auratnya), kecuali yang (biasa) terlihat. Dan hendaklah mereka menutupkan kain kerudung ke dadanya, dan janganlah menampakkan perhiasannya (auratnya), kecuali kepada suami mereka dan ….(QS. An-Nur : 31).

Dalam berhijab syar’i, harus sesuai dengan ketentuan Islam, yaitu sampai menutup dada. Untuk Anda para muslimah, inilah 5 tips berhijab syar’i yang dapat Anda praktekkan:

  • Gunakan hijab segi empat yang besar dan lebar.

CaraMuslim3a

  • Anda dapat menambahkan bros untuk tampilan yang lebih feminim.

CaraMuslim3b

  • Pashmina juga dapat Anda gunakan sebagai penutup kepala hingga dada.

CaraMuslim3c

  • Anda dapat mempraktekkan model ini untuk acara formal.

CaraMuslim3d

  • Anda juga dapat mencoba model sederhana seperti ini

CaraMuslim3e

Menggunakan aksesoris sebagai penghias dapat Anda gunakan saat berhijab. Anda tetap dapat tampil sederhana, anggun dan tentunya syar’i.

Like this article?

Share on Facebook
Share on Twitter
Share on WhatsApp
Share on Telegram

Leave a comment