Warta

Berita yang mencangkup mengenai update dari kilas warta, warta nasional, seputar jatim, warta daerah, warta dunia islam, suara umat.

Sadari Urgensi Ilmu Falak Yayasan Al-Falakiyah Menggelar Pelatihan Hisab dan Rukyat di Ponpes Karangasem

Sadari Urgensi Ilmu Falak: Yayasan Al-Falakiyah Menggelar Pelatihan Hisab dan Rukyat di Ponpes Karangasem

Suaramuslim.net, Lamongan – Karena kurangnya Sumber Daya Manusia (SDM) yang faham tentang ilmu falak, Yayasan Al-Falakiyah Surabaya bekerjasama dengan Ponpes Karangasem menyelenggarakan pelatihan hisab dan rukyat di aula KH. Abdurrahman Syamsuri, Sabtu-Minggu (23-24/11). Pelatihan ini merupakan kali pertama yang diselenggarkan di Ponpes Karangasem, dengan melibatkan sejumlah 53 peserta yang berasal dari dalam dan luar kabupaten […]

Sadari Urgensi Ilmu Falak: Yayasan Al-Falakiyah Menggelar Pelatihan Hisab dan Rukyat di Ponpes Karangasem Read More »

Pantang Menyerah Karena Pesan Almarhum Ayah, Rosi Jadi Wisudawan Terbaik STIE Perbanas Surabaya

SURABAYA (Suaramuslim.net) – STIE Perbanas Surabaya mengukuhkan 394 lulusan pada penyelenggaraan Wisuda Program Studi Magister Manajemen, Sarjana, dan Diploma 3 Periode II Tahun 2019 pada Ahad 24 November 2019. Wisudawan kali ini terdiri dari 17 orang dari Program Studi (Prodi) Magister Manajemen, 117 orang prodi Sarjana Manajemen, 193 Sarjana Akuntansi, 5 Sarjana Ekonomi Syariah, 40

Pantang Menyerah Karena Pesan Almarhum Ayah, Rosi Jadi Wisudawan Terbaik STIE Perbanas Surabaya Read More »

Hadiri Peresmian Masjid An-Nur, MUI Cimahi Serukan Cegah Radikalisme Lewat Masjid

Hadiri Peresmian Masjid An-Nur, MUI Cimahi Serukan Cegah Radikalisme Lewat Masjid

CIMAHI (Suaramuslim.net) – Majelis Ulama Indonesia (MUI) Kota Cimahi menyebut bahwa tindakan radikalisme bisa dicegah dari masjid. Sebab dari masjid akan terbentuk silaturahmi antar sesama umat Islam untuk membentuk kekuatan dalam melawan paham radikalisme ini. Untuk itu MUI Kota Cimahi mengapresiasi pembangun masjid di Cimahi. “Saya dari Majelis Ulama Kota Cimahi sangat mengapresiasi pembangunan masjid

Hadiri Peresmian Masjid An-Nur, MUI Cimahi Serukan Cegah Radikalisme Lewat Masjid Read More »

Soal Golan, Trump Mengaku Baca Sejarah Singkat

Palestina: Kejahatan di Gaza Imbas dari Pernyataan Amerika Serikat

GAZA (Suaramuslim.net) – Kementerian Luar Negeri Otoritas Palestina mengatakan perusakan kendaraan pemukim terhadap Palestina yang terjadi Jumat (22/11) lalu merupakan dampak langsung dari pengumuman Menteri Luar Negeri Amerika Serikat (AS) Mike Pompeo. Kementerian Luar Negeri Palestina juga mengutuk serangan milisi pemukim dan organisasi bersenjata mereka terhadap warga Palestina, tanah, dan kendaraan mereka. “Peningkatan aksi teroris

Palestina: Kejahatan di Gaza Imbas dari Pernyataan Amerika Serikat Read More »

HAMAS Serukan Pertahankan Situs Suci Islam di Masjid Aqsa

GAZA (Suaramuslim.net) – Gerakan Hamas membocorkan rencana tentara Israel memberikan akses Masjid Ibrahimi di al-Khalil dan Masjid Aqsa di Yerusalem ke pemukim Yahudi sebagai “sebuah upaya menghilangkan jejak Palestina.” Dalam siaran pers pada hari Ahad (24/11), Juru bicara Hamas Fawzi Barhoum mengatakan pembobolan area Masjid Ibrahimi dan Masjid Aqsa oleh pemukim Yahudi adalah bagian dari

HAMAS Serukan Pertahankan Situs Suci Islam di Masjid Aqsa Read More »

Hari Guru, Mendikbud: Guru Harus Merdeka dan Jadi Penggerak

JAKARTA (Suaramuslim.net) – Menteri Pendidikan dan Kebudayaan (Mendikbud) Nadiem Makarim menyebut ada dua poin penting pada peringatan Hari Guru Nasional (HGN) yakni guru yang merdeka dan penggerak. “Ada dua poin penting pada peringatan HGN, satu merdeka dan kedua adalah guru sebagai penggerak,” ujar dia usai peringatan HGN di Kantor Kemendikbud di Jakarta, Senin (25/11). Ia

Hari Guru, Mendikbud: Guru Harus Merdeka dan Jadi Penggerak Read More »

Viral! Pidato Nadiem Makarim saat Memperingati Hari Guru Nasional

Suaramuslim.net – Beberapa hari terakhir, di media sosial beredar naskah pidato Menteri Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud) Nadiem Makarim. Pidato itu merupakan pidato untuk memperingati Hari Guru Nasional yang diperingati setiap 25 November. Teks pidato Nadiem sebanyak 2 halaman itu rencananya akan dibacakan saat upacara peringatan Hari Guru Nasional 2019. Namun, sejak diunggah di laman resmi Kemendikbud,

Viral! Pidato Nadiem Makarim saat Memperingati Hari Guru Nasional Read More »

Mengenal Al-Attas, Sang Neo Al-Ghazali (Pendidikan, Gagasan, & Prestasi)

Mengenal Al-Attas, Sang Neo Al-Ghazali (Pendidikan, Gagasan & Prestasi)

Suaramuslim.net – Bagi penggemar topik pemikiran Islam di Indonesia, mungkin sudah tak asing dengan sosok satu ini, Naquib Al-Attas. Ia dapat dikatakan menjadi salah satu inspirasi utama bagi para aktivis atau pegiat topik-topik pemikiran Islam di Indonesia. Sehingga tak jarang, namanya seringkali mewarnai daftar pustaka berbagai buku pemikiran Islam di negeri ini. Cendekiawan muslim berkebangsaan

Mengenal Al-Attas, Sang Neo Al-Ghazali (Pendidikan, Gagasan & Prestasi) Read More »

Arka Bhumi Bersih-Bersih Pantai Kenjeran

Peduli Lingkungan, Arka Bhumi Bersih-Bersih Pantai Kenjeran Surabaya

SURABAYA (Suaramuslim.net) – Kawasan wisata menjadi satu di antara penghasil sampah terbesar. Banyaknya pengunjung yang belum sadar akan hal tersebut dan minimnya fasilitas pembuangan sampah menjadi alasan bagi Arka Bhumi, para awardee LPDP angkatan 148 mengawali proyek sosial menyelamatkan bumi dengan aksi sederhana terlebih dahulu. Yakni, bersih-bersih pantai dan menyediakan fasilitas pembuangan sampah. Bekerja sama

Peduli Lingkungan, Arka Bhumi Bersih-Bersih Pantai Kenjeran Surabaya Read More »

Komitmen Muhammadiyah dalam Mencerdaskan Kehidupan Bangsa

Suaramuslim.net – Gebyar Milad Muhammadiyah ke – 107 digelar di Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (Umsida) pada Sabtu (23/11).  Bertempat di Auditorium KH Ahmad Dahlan Kampus I, acara ini diikuti sekitar 2000 kader Muhammadiyah dari seluruh Jawa Timur. Dengan mengambil tema Muhammadiyah Mencerdaskan Kehidupan Bangsa, rangkaian acara Milad dibuka langsung oleh Rektor Umsida Dr Hidayatullah MSi. Perhelatan akbar

Komitmen Muhammadiyah dalam Mencerdaskan Kehidupan Bangsa Read More »