Hari Guru, Mendikbud: Guru Harus Merdeka dan Jadi Penggerak
JAKARTA (Suaramuslim.net) – Menteri Pendidikan dan Kebudayaan (Mendikbud) Nadiem Makarim menyebut ada dua poin penting pada peringatan Hari Guru Nasional (HGN) yakni guru yang merdeka dan penggerak. “Ada dua poin penting pada peringatan HGN, satu merdeka dan kedua adalah guru sebagai penggerak,” ujar dia usai peringatan HGN di Kantor Kemendikbud di Jakarta, Senin (25/11). Ia […]
Hari Guru, Mendikbud: Guru Harus Merdeka dan Jadi Penggerak Read More »










