Forum Peduli Bangsa

Forum Peduli Bangsa luncurkan Santri Relawan Indonesia di Ponpes Riyadlul Jannah

MOJOKERTO (Suaramuslim.net) – Kasepuhan Forum Peduli Bangsa (FPB) meluncurkan Santri Relawan Indonesia (SRI) di Aula Pondok Pesantren Riyadlul Jannah Pacet Mojokerto, Jawa Timur, Sabtu (28/08/21) malam. Pimpinan Ponpes Riyadlul Jannah Abuya K.H. Mahfudz Syaubari yang juga pengusaha menegaskan bahwa generasi muda di negeri ini ada sekitar 40 juta, yang jadi santri sekitar 25 juta. Potensi […]

Forum Peduli Bangsa luncurkan Santri Relawan Indonesia di Ponpes Riyadlul Jannah Read More »

Forum Peduli Bangsa Berharap Pemerintah Serius Urus Lombok

SURABAYA (Suaramuslim.net) – Penanganan pasca gempa Lombok menjadi sorotan Forum Peduli Bangsa (FPB) untuk merekonstruksi kerusakan bangunan, ekonomi, sosial dan agama. Bertempat di DK 26 Resto Surabaya, Senin (17/9), FPB mengadakan konferensi pers usulan rekonstruksi pasca gempa Lombok setelah kunjungan mereka selama dua hari ke pulau Lombok. Dari Forum Peduli Bangsa yang hadir terdiri dari

Forum Peduli Bangsa Berharap Pemerintah Serius Urus Lombok Read More »

Pesantren Di Lombok Rata Dengan Tanah, Menteri Agama Harus Hadir

SURABAYA (Suaramuslim.net) – Gempa Lombok memberi trauma tersendiri bagi para penduduk, pasalnya rumah-rumah mereka rata dengan tanah, tidak terkecuali dengan pesantren-pesantren yang berada disana. Menyikapi hal ini Forum Peduli Bangsa (FPB), Senin (17/9), mengadakan konferensi pers yang mengusulkan kepada pemerintah untuk merekonstruksi pesantren di Lombok. Marzuki Ali, anggota Forum Peduli Bangsa (FPB) yang berbicara lebih

Pesantren Di Lombok Rata Dengan Tanah, Menteri Agama Harus Hadir Read More »