janji politik

Kecerdasan Rakyat dalam Menagih Janji Petahana

Kecerdasan Rakyat dalam Menagih Janji Petahana

Suaramuslim.net – Menjadi Petahana berpeluang sangat besar memenangkan pertarungan. Hal ini disebabkan dia telah berkampanye secara gratis selama masa jabatannya. Kalau selama menjabat, berbagai kebijakannya membawa perubahan positif pada masyarakat secara luas, maka itu sudah merupakan nilai positif sekaligus tiket untuk memenangkan kompetisi. Oleh karena itu, Petahana yang menorehkan nilai baik, maka saat kampanye tidak

Kecerdasan Rakyat dalam Menagih Janji Petahana Read More »

Bila Terpilih Prabowo Berjanji Tidak Akan Impor

Jika Terpilih Prabowo Berjanji Tidak Akan Impor Apapun

JAKARTA (Suaramuslim.net) — Ribuan umat Islam memadati area GOR Soemantri Brodjonegoro di Kawasan Rasuna Said Jakarta, Ahad (4/11). Selain melaksanakan Subuh berjamaah, dalam kegiatan tersebut juga diadakan Tabligh Akbar dan deklarasi Komando Ulama Pemenangan Prabowo Sandi (Koppasandi). Calon presiden nomor urut 02 Prabowo Subianto melontarkan janji terkait pangan dan bahan bakar. Jika terpilih pada 2019, Prabowo mengatakan

Jika Terpilih Prabowo Berjanji Tidak Akan Impor Apapun Read More »