Ketika Umat Islam Memimpin Dunia 800 Tahun Lamanya

Ketika Umat Islam Memimpin Dunia 800 Tahun Lamanya

Penulis: Syaiful Arifin Suaramuslim.net – Kaum muslimin berhasil memimpin Andalusia (sekarang Spanyol) sejak tahun 92 H/711 M. Keberhasilan ini merupakan salah satu yang terpenting bagi umat Islam. Sebab peristiwa ini membuka gerbang bagi umat Islam untuk masuk dan memimpin Benua Eropa. Sejak itu, kekuasaaan Islam terbentang di tiga benua: Asia, Eropa dan Afrika. Masuknya Islam ke […]

Menengok Kejayaan Islam di Masa Kerajaan Ustmani

Menengok Kejayaan Islam di Masa Kerajaan Ustmani

Suaramuslim.net – Sejarah Turki, tak bisa dilepaskan dengan perkembangan peradaban Islam. Begitu pula dengan kerajaan Turki Ustmani. Tulisan berikut ini menjelaskan tentang kondisi kerajaan Ustmani saat itu.