Minta menunda kematian karena belum berzakat

Suaramuslim.net – Sebagian manusia yang beriman digambarkan memohon penundaan kematian agar bisa berzakat karena selama hidup tidak mau berzakat. Allah berfirman dalam surat Al Munafiqun ayat 10. وَأَنْفِقُوا مِنْ مَا رَزَقْنَاكُمْ مِنْ قَبْلِ أَنْ يَأْتِيَ أَحَدَكُمُ الْمَوْتُ فَيَقُولَ رَبِّ لَوْلَا أَخَّرْتَنِي إِلَى أَجَلٍ قَرِيبٍ فَأَصَّدَّقَ وَأَكُنْ مِنَ الصَّالِحِينَ “Dan infakkanlah sebagian dari apa yang telah […]

Antrean Berhaji Lebih Banyak Daripada Antrean Berzakat

Rukun-Rukun Haji yang Harus Kamu Ketahui

Suaramuslim.net – Berangkat haji menjadi impian yang diidamkan banyak masyarakat Indonesia. Selain menyempurnakan rukun Islam, juga sebagai simbol ketakwaan bagi masyarakat untuk ingat kepada Pencipta, bahwa segala yang dipunyai muaranya akan kembali kepada Allah. Data yang dirilis Direktorat Jenderal Penyelenggaraan Haji dan Umrah Kementerian Agama per 3 Juni 2021 menunjukkan, rata-rata waktu tunggu masyarakat Indonesia […]

Ombudsman Beri Saran Menteri Agama dan Ketua Baznas untuk Perbaikan Tata Kelola Zakat

Anggota Ombudsman RI, Ahmad Suaedy.

Suaramuslim.net – Ombudsman Republik Indonesia melakulan kajian cepat (Rapid Assessment) tentang tata kelola zakat di Indonesia. Berdasarkan kajian ini, Ombudsman menemukan adanya potensi conflict of interest Badan Amil Zakat Nasional (BAZNAS) memiliki fungsi ganda yakni sebagai regulator sekaligus operator dalam pelaksanaan tata kelola zakat. Anggota Ombudsman RI, Ahmad Suaedy mengatakan, sebagai operator, Baznas dan Lembaga […]

Syarat-Syarat Zakat Uang | Konsultasi Fikih Zakat Infak Sedekah

Syarat-Syarat Zakat Uang

Suaramuslim.net – Pada zaman dahulu, emas dan perak menjadi alat tukar dan mata uang. Sekarang, mayoritas, uang menjadi alat tukar dan mata uang, maka kita akan membahas standar nisab dan kadar dari uang yang dimiliki untuk dizakati. Pembayaran zakat menggunakan uang dihitung dengan standar nisab emas. Seseorang yang memiliki simpanan uang dengan kadar tertentu atau […]

Hukum Zakat Atas Harta Haram

Hukum Zakat Atas Harta Haram

Suaramuslim.net – Komisi Fatwa Majelis Ulama Indonesia (MUI) setelah: MENIMBANG Bahwa seiring dengan pesatnya sosialisasi kewajiban membayar zakat, ada amil zakat yang menarik zakat atas harta haram, dan demikian sebaliknya seseorang yang memperoleh harta haram bermaksud membayarkan zakat untuk membersihkan hartanya. Bahwa di tengah masyarakat muncul pertanyaan mengenai apakah orang yang memiliki harta haram, seperti […]

Zakat dan Maqashid Syariah

SURABAYA (Suaramuslim.net) – Potensi zakat di Indonesia sangatlah besar. Hal ini tercermin dari Indikator Pemetaan Potensi Zakat (IPPZ) dan Outlook Zakat Indonesia 2019 yang dikeluarkan Badan Amil Zakat Nasional (Baznas). Berdasarkan perhitungan komponen IPPZ, potensi zakat Rp233,8 triliun (setara 1,72 persen dari PDB tahun 2017) yang dibagi dalam lima obyek zakat, yaitu pertanian (Rp19,79 triliun), […]

Apakah Mobil Pribadi Wajib Dizakati?

Apakah Mobil Pribadi Wajib Dizakati

Suaramuslim.net – Ada seseorang yang iseng bertanya, apakah mobil yang kita pakai sehari-hari masuk yang dizakati? Pertanyaan enteng ini tentu jawabannya tidak enteng. Mengingat masih ada sebagian orang yang menganggap bagian yang dizakati begitu juga ada yang menganggap tidak menjadi bagian dizakati. Kewajiban zakat bukan ditentukan sifatnya apakah benda itu tetap atau tidak, tetapi pada […]

Tanya Jawab Fikih Puasa, Benarkah Zakat Fitrah Itu 2.5 Kg?

Pengelolaan Zakat Masa Rasulullah Stabilkan Perekonomian Ummat

Suaramuslim.net – Zakat merupakan salah satu rukun Islam ini hukumnya wajib bagi seorang Muslim. Bayi yang baru lahir pun sudah wajib mengeluarkan zakat, yaitu zakat fitrah. Sehingga sudah pasti orang yang tidak membayar zakat tidak memenuhi rukun Islam. Berikut ada satu pertanyaan dari masyarakat tentang zakat fitrah. Tanya Assalamualaikum Ust Junaidi, benarkah ukuran zakat fitrah […]

Tanya Jawab Fikih Puasa: Zakat Fitrah dengan Uang

Tanya Jawab Fikih Puasa Zakat Fitrah dengan Uang

Suaramuslim.net – Di Indonesia zakat tak hanya diatur oleh agama, tetapi juga sudah diserap dalam hukum negara. Lalu, bagaimana hukumnya seseorang membayar zakat fitrah dengan uang? Simak penjelasannya berikut ini. Tanya Ustadz, di medsos rebut-ribut, bahwa zakat pakai uang tidak sah, karena menyalahi pendapat jumhur, benarkah demikian? Jawab Wa’alaikumus salam wa rahmatullahi wa barakatuh. بِسْـــــــــــمِ […]