Falsafah Mudik

Beginilah Falsafah Mudik

Suaramuslim.net – konon mudik berasal dari kata mulih orang udik, bahasa Jawa yang artinya orang udik, orang desa perantauan ke kota, mulih, pulang kampung. Mudik adalah pulang ke kampung halaman setelah setahun lamanya hidup di rantau orang. Sebelum memasuki Ramadhan tahun ini tersiar kabar pemerintah memangkas masa cuti karyawan swasta atas permintaan perusahaan. konon perusahaan […]

Imbauan Forum Umat Islam Jelang Pilkada Serentak

JAKARTA (Suaramuslim.net) – Jelang Pilkada serentak di seluruh Indonesia yang dilaksanakan Rabu 27 Juni 2018, Forum Umat Islam (FUI), wadah silaturrahim dan koordinasi para pimpinan Ormas dan Lembaga Islam memberikan imbauan seperti diterima redaksi Suaramuslim.net pada Selasa (26/5). Menurut Muhammad Al Khaththath, selaku Sekjen Forum Umat Islam, setidaknya ada tiga imbauan untuk memilih paslon yang […]

Menjadi Dewasa (Be A Man)

Menjadi Dewasa (Be A Man) Menurut Islam

Suaramuslim.net – Kata orang, tua adalah kepastian tetapi dewasa adalah pilihan. Tua hanyalah persoalan umur. Orang tua belum tentu dewasa. Namun bagaimana dengan anak muda? Bisakah ia memilh menjadi dewasa? Apakah kedewasaan mensyaratkan umur tertentu? Dr. Alwi Alatas, mudir PRISTAC[1] Pesantren ATTAQWA Depok punya cerita menarik. Dalam sambutannya di hadapan orangtua santri baru pertengahan ramadhan […]

Menerima Perubahan

Menerima Perubahan

Suaramuslim.net – Setiap pergeseran waktu sejatinya bisa dimaknai sebagai ruang terjadinya perubahan, karena pergerakan waktu akan selalu diikuti dengan pergerakan manusia. Apa artinya? Perubahan haruslah dipahami sebagai sesuatu yang biasa terjadi, karena perubahan itu selalu menyatu pada jiwa manusia. Sebagai contoh umur kita akan selalu berubah di setiap pergeseran waktu. Menyiapkan diri menghadapi perubahan menjadi […]

Empat Hari Banjir Banyuwangi, Jalur Alternatif Banyuwangi-Jember dalam Perbaikan

BANYUWANGI (Suaramuslim.net) – Sudah empat hari sejak Jum’at (22/6) Kecamatan Singojuruh Kabupaten Banyuwangi terdampak musibah banjir bandang. Menurut Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) ada sekitar 415 rumah yang terdampak banjir. “Kami mendata rumah yang mengalami kerusakan akibat banjir bandang di empat dusun Desa Alasmalang, Kecamatan Singojuruh, sebanyak 415 rumah dan 23 rumah di antaranya rusak […]

Pakde Karwo Instruksikan SPP SMA/SMK di Jatim Tidak Naik

SURABAYA (Suaramuslim.net) – Menjelang penerimaan siswa baru, masyarakat Jawa Timur dikejutkan dengan isu rencana kenaikan biaya SPP untuk SMA/SMK di Jawa Timur, dan hal tersebut membuat masyarakat resah. Gubernur Jawa Timur Soekarwo dalam keterangan tertulisnya yang diterima redaksi Suaramuslim.net pada Selasa (26/6), dengan tegas mengungkapkan bahwa Pemprov Jatim tidak memiliki rencana untuk menaikan biaya pendidikan […]

3 Dubes Negara-negara Uni Eropa Gelar Pertemuan dengan DPP PKS

JAKARTA (Suaramuslim.net) – 13 Duta Besar dan Diplomat Negara-negara Uni Eropa menggelar pertemuan kehormatan dengan Pengurus Dewan Pimpinan Pusat Partai Keadilan Ssejahtera di kantor DPP PKS, kawasan Pasar Minggu, Jakarta pada hari ini, Selasa (26/6). Dalam keterangan tertulis yang diterima redaksi suaramuslim.net, Presiden PKS Mohamad Sohibul Iman melalui berharap pertemuan PKS-Uni Eropa bisa mempererat hubungan […]

Pesan KH Said Aqil Siroj Jelang Pilkada Serentak

JAKARTA (Suaramuslim.net) – Pilkada serentak akan digelar besok, Rabu 27 Juni 2018. Sejumlah ormas keagamaan menginstruksikan kepada seluruh kadernya untuk menjaga pilkada kali ini tetap damai, kondusif, dan saling menjaga satu sama lain. Hal ini juga dilakukan KH Said Aqil Siroj, selaku ketua umum PBNU. Dalam sebuah keterangan tulis pada Selasa (26/6) yang diterima Suaramuslim.net, […]