Mengendalikan Inferiority Complex

Suaramuslim.net – Manifestasi dari inferiority dalam kehidupan sehari-hari, bisa kita kenal dengan sebutan minder. Minder berawal dari penilaian diri yang buruk. Merasa tidak kompeten, rendah, hina, dan berbagai perasaan negatif tentang dirinya sendiri. “Inferiority ini bisa muncul dari masing-masing individu yang merasa mengalami kekurangan pada fisik atau psikisnya,” ujar Ustadzah Hamdiyaturrohmah dalam program Mozaik Suara […]

Membuat Jurnal Syukur, Belajar Dari Bunda Khadijah

Suaramuslim.net – Akhir-akhir ini kita banyak mengalami kekhawatiran, melihat keadaan yang setiap harinya mendengar kabar duka. Rasa syukur akan sangat diperlukan agar kita tetap tenang dalam menjalani hari. Salah satu yang mengundang rasa syukur adalah membuat jurnal syukur catatan harian sederhana tentang apa yang sudah dan yang sedang kita rasakan dalam setiap detik kehidupan kita. […]

KKN Unusa Di Malang Targetkan Digitalisasi Kantin Pesantren

MALANG (Suaramuslim.net) – Kuliah Kerja Nyata (KKN) Universitas Nahdlatul Ulama Surabaya (UNUSA) diharapkan memberi kontribusi nyata bagi perkembangan pesantren berbasis digital. Di masa pandemi Covid-19, UNUSA menerjunkan lebih dari 500 mahasiswa ke pesantren-pesantren di pelosok daerah Jawa Timur. Salah satu pesantren sasaran KKN UNUSA tahun ini adalah Pondok Pesantren Mansyaul Ulum, Malang. Siti Romlah, Ketua […]

Menjadi Muslimah Tangguh Di Masa Pandemi, Belajar Dari Bunda Hajar

Suaramuslim.net – Bunda Siti Hajar merupakan sosok perempuan tangguh yang selalu dijadikan teladan bagi muslimah. Kesabaran, keikhlasan, dan daya juangnya yang membuat Allah ridha hingga Allah pancarkan mata air dari jejak kaki kecil Ismail. Dalam keadaan bingung menghadapi masalah yang sangat hebat, tidak menjadikan Bunda Hajar panik dan berkeluh kesah. Beliau ikhlas dan berserah diri […]

Pentahelix Kabupaten Tulungagung bersama Relawan Desa Jarakan Ikuti Pelatihan Pemulasaran Jenazah Terinfeksi Covid-19

TULUNGAGUNG (Suaramuslim.net) – Dalam rangka menambah pengetahuan relawan pemakaman bagi jenazah yang terpapar Covid-19, Pemerintah Desa Jarakan bekerja sama dengan Forum Pengurangan Risiko Bencana Kabupaten Tulungagung menggelar pelatihan pemulasaran jenazah pasien Covid-19 di Balai Desa Jarakan, Ahad (15/8/2021). Pelatihan ini dihadiri oleh Kepala Desa Jarakan Saud Bagio, SH, perangkat desa, dan Tim Relawan Gugus Tugas […]