Memilih yang Kalah

Memilih yang Kalah

Suaramuslim.net – Politik tidak bicara menang dan kalah saja. Apalagi saat pesta digelar dan beberapa kandidat bertarung apakah selesai? Yang terpilih dikatakan menang. Yang tidak terpilih dikatakan kalah? Tentu tidak sesedehana itu. Tukang becak ini punya pandangan sendiri. Tukang becak termasuk kelas bawah. Itu ungkapan orang yang lambat belajar. Mereka punya cara menilai apa itu […]

Bawaslu dan Data Ganda

Bawaslu dan Data Ganda

Suaramuslim.net – Dari manakah data ganda yang diklaim Bawaslu dan Parpol? Data ganda dan invalid dari bawaslu ini menjadi acuan proses perbaikan. Namun apakah semua harus di eksekusi? Tentu KPU dan jajaran yang dibawahnya sampai ke tingkat PPS (kelurahan/Desa) harus kritis. Ditemukan data dari Bawaslu dengan aplikasi vital, terdapat data dari NIK kota A kemudian […]

Bertengger Di Atas Syekh Yusuf Qardhawi

Bertengger Di Atas Syekh Yusuf Qardhawi

Suaramuslim.net – Pengaruh atau dalam bahasa Inggris disebut “Influence” terkadang dipasangkan dengan kekuatan yang dalam bahasa inggris disebut “Power”. Prinsipnya begini: punya power, maka ada pengaruh. Bukankah begitu? Tidak punya power, bersiaplah dipandang sebelah mata oleh orang sekitar. Dengan pundi-pundi uangnya, konglomerat punya pengaruh kepada orang sekitarnya, bahkan terhadap pemuka agama, aparat hukum dan presiden […]

Berdemokrasi dengan Data

Berdemokrasi dengan Data

Suaramuslim.net – Politik itu seni. Politik hidup dalam alam demokrasi. Memunculkan kehidupan yang “bebas” namun tetap berimbang. Darimanakah berimbang didapat? Data! Jadi, politik dalam alam demokrasi yang berimbang mampu melahirkan sebuah pergantian kepala negara tanpa darah yang menetes. Beruntunglah orang yang hidup dalam alam demokrasi. Bisa merasakan perbedaan tanpa ada niatan untuk melibas yang lain. […]

Politik dalam Siyasah

Beginilah Politik dalam Siyasah

Suaramuslim.net – Politik dalam siyasah. Bisa dikatakan siyasah menaungi politik. Lebih kasarnya jika berpolitik harus bersiasat. Politik sendiri tidak lepas dalam bersiasat. Sebelum jauh berbicara dengan keduanya, alangkah baik jika mengetahui apa dua kata tersebut. Politik dalam kamus besar bahasa Indonesia (KBBI) adalah pengetahuan mengenai ketatanegaraan atau kenegaraan;segala urusan dan tindakan (kebijakan, siasat dan sebagainya) mengenai […]

Kaum Muhammadiyah Ngudud

Kaum Muhammadiyah Ngudud

Suaramuslim.net – Pekan ini, Marhaenis Muhammadiyah karya Prof. Abdul Munir Mulkhan menemani waktu senggang saya. Buku ini mengulas varian pengikut Muhammadiyah. Ada MuNas (orang MD yang Pancasilais), Marhaenis Muhammadiyah (MarMud) hingga Muhammadiyah NU (MuNU). Akan tetapi ada satu varian yang luput dari penelitian beliau, yakni Muhammadiyah Ngudud (MuNgud). Memangnya ngudud itu apa? “Menilik keterangan yang […]

Cerdas Melawan Terorisme

Cerdas Melawan Terorisme

Suaramuslim.net – Terorisme dan radikalisme adalah pemikiran yang sangat berbahaya. Jika pemikirannya tumbuh subur dan kelompoknya menguat di Indonesia, maka kondisi yang terjadi akan lebih parah dari timur tengah. Sebab, Indonesia adalah negara kepulauan, yang secara geografis dan sosiologis banyak perbedaan. Tanda-tanda kerawanan perpecahan sudah ada. Kantong-kantong yang menyediakan perpecahan itu pun sudah siap. Tetapi, […]

Pendidikan dalam Kandungan

Pendidikan dalam Kandungan

Suaramuslim.net – Semua orang tua pastinya menginginkan untuk memiliki buah hati yang saleh, pintar, patuh dan penyayang. Tidak ada seorang pun orang tua yang menginginkan anaknya jahat dan tidak sukses baik dalam kehidupan dunianya maupun kehidupan akhiratnya kelak. Untuk itu, agar memperoleh anak-anak yang saleh maka diperlukan pengetahuan bagi orang tua bagaimana cara mendidik anak […]

Tawakal Menjemput Pasangan Halal

Tawakal Menjemput Pasangan Halal

Suaramuslim.net – Ibarat rezeki, terkadang ia datang saat kita belum terlalu menghasratkannya. Namun adakalanya ia juga tak kunjung datang tatkala hati telah begitu menghasratkannya. Ya begitulah misteri jodoh, hanya Allah yang Maha tahu kapan saat terbaik seorang hamba bertemu dengan pasangannya. Tatkala ikhtiar telah dilakukan secara maksimal, maka sediakan ruang hati untuk sepenuhnya tawakal menjemput […]

Fanatik Penyebab Penyakit

Fanatik Penyebab Penyakit

Suaramuslim.net – “Cintailah orang yang kamu cintai sewajarnya, boleh jadi pada suatu hari kelak ia akan menjadi orang yang engkau benci. Dan, bencilah orang yang kau benci sewajarnya, boleh jadi pada suatu hari kelak ia akan menjadi orang yang engkau cintai.” HR. Muslim (II/37 an-Nawawi) dan lainnya dari Hadits Tamim ad-dari radhiyallahu ‘anhu. Dalam hadist di […]