Efek Minum Kopi Instan Setiap Hari

Suaramuslim.net – Apakah kamu suka minum kopi instan? Jika ya, sebaiknya pikirkan ulang tentang ‘hobi’ tersebut. Pasalnya, tidak sedikit anggapan yang beredar tentang bahaya minum kopi instan. Angapan tersebut muncul karena kopi instan yang banyak beredar di pasaran umumnya tidak sepenuhnya mengandung biji kopi asli.  Kopi instan yang beredar umumnya hanya menggunakan perasa kopi dan pemanis […]

Waspada Gejala Cabin Fever dan Strategi Mengatasinya Saat Terlalu Lama di Rumah

Suaramuslim.net – Apakah selama menjalani aktivitas di rumah kamu mulai merasa gelisah, sedih, dan muncul berbagai energi negatif lainnya? Jika iya, bisa jadi kamu mengidap cabin fever. Istilah ini sebelumnya dikaitkan dengan orang-orang yang terkurung di rumah akibat musim dingin membatasi aktivitas di luar rumah. Pada kenyataannya, cabin fever bisa terjadi kapan saja, salah satunya akibat pandemi Covid-19 yang memaksa […]

Lesi di Jari Kaki Jadi Gejala Baru Terinfeksi Covid-19

Suaramuslim.net – Kasus pertama penularan virus corona di Indonesia terjadi pada 2 maret lalu. Sejak hari itu, jumlah kasus positif yang terinfeksi Covid-19 semakin bertambah dari hari ke hari. Hingga hari ini (22/4), ada 7.135 kasus terkonfirmasi, dengan angka kesembuhan mencapai 842 orang, serta korban meninggal sebanyak 616 orang.  Virus corona muncul dengan gejala seperti penyakit flu pada […]

Mengenal Eustress, Sebuah Kondisi Stress yang Mendorong ke Arah Positif

Suaramuslim.net – Tidak selalu stres dikaitkan dengan emosi negatif dan merusak kesehatan kita. Ternyata ada eustress, sebuah kondisi stress yang mendorong kita ke arah positif. Kenapa bisa? Mungkin dalam beberapa situasi kamu tak menyadari bahwa stres yang terjadi membuat diri jadi lebih menggebu-gebu. Mengenal makna eustress dalam kehidupan sehari-hari Stres yang berdampak positif, mungkin ini […]

Mengenal Beta Glucan yang Mampu Membantu Menstimulasi Sistem Kekebalan Tubuh

Suaramuslim.net – Kadar kolesterol yang terlalu tinggi dan tidak terkontrol bisa menimbulkan beragam masalah kesehatan serius, mulai dari stroke hingga serangan jantung. Salah satu cara menurunkan kolesterol tinggi adalah dengan mengonsumsi makanan yang kaya serat, termasuk beta glucan dan inulin. Apa itu beta glucan? Beta glucan merupakan serat solubel (serat larut air) alami yang dapat meningkatkan kesehatan dan daya […]

Tanda Siklus Menstruasimu Normal dan Sehat

Suaramuslim.net – Nicole Jardim, konsultan kesehatan hormon perempuan bersertifikat di New York, AS, mengatakan bahwa siklus menstruasi menandakan banyak hal tentang apa yang terjadi di dalam tubuh perempuan secara umum. Siklus menstruasi yang sehat berhubungan langsung dengan hormon di dalam tubuh. Oleh karenanya, menurut Jardim sangat penting bagi seorang perempuan, terutama di usia 20 hingga […]

Gejala, Diagnosis, dan Cara Pencegahan Meningitis

Suaramuslim.net – Belantika musik Tanah Air sedang berduka, salah satu musisi terbaik anak bangsa, Glenn Fredly meninggal dunia pada Rabu (8/4/2020). Kabar duka ini sungguh mengejutkan seluruh masyarakat Indonesia terutama para pegiat musik. Pelantun lagu “Januari” itu meninggal dunia karena penyakit meningitis. Apa itu meningitis? Meningitis adalah infeksi yang menyebabkan selaput di sekitar otak dan […]

Sederet Kandungan Nutrisi pada Ikan Teri

Suaramuslim.net – Sebagian ibu tidak terpikir untuk memberikan ikan teri sebagai menu makan buah hati mereka. Padahal, walau ukurannya mini, ikan teri mengandung nutrisi yang dibutuhkan oleh anak,lho. Ikan teri (Stolephorus sp) atau anchovy memiliki warna sisik keperakan dengan punggung berwarna biru kehijauan. Di Indonesia, ikan kecil ini rata-rata berukuran 6-7 cm dan banyak ditemukan di beberapa perairan, seperti […]

7 Tips untuk Memperkuat Sistem Imun Biar Nggak Gampang Sakit

7 Tips untuk Memperkuat Sistem Imun Biar Nggak Gampang Sakit

Suaramuslim.net – Setiap ibu tentu ingin memberikan yang terbaik untuk keluarganya, termasuk menjaga agar setiap anggota keluarga tetap sehat. Di tengah maraknya pemberitaan tentang wabah Covid-19, kita sebagai ibu tentu khawatir ya dengan kondisi kesehatan kita dan keluarga kita, terutama si kecil yang sistem imunnya masih berkembang. Berbagai upaya kita lakukan untuk mencegah agar tidak […]

6 Buah-Buahan Ini Mampu Membersihkan Paru-Paru

Suaramuslim.net – Tanpa disadari, ada banyak faktor penyebab paru-paru menjadi kotor, mulai dari polusi udara, asap rokok, asap kendaraan bermotor, bakteri sampai virus corona yang sekarang menggemparkan seluruh masyarakat dunia. Paparan bahan kimia yang rutin juga bisa meningkatkan risiko radang pada sel paru, hingga akhirnya memicu penyakit serius. Sebelum kondisi semakin buruk, harus segera mencari […]