Kalam Kayyis

Refleksi dari ayat-ayat Alquran terkait kondisi saat ini yang disarikan dari talkshow Dialog Motivasi Alquran di Suara Muslim Surabaya 93.8 FM yang diasuh oleh Ust Muhammad Junaidi Sahal, pimpinan Majelis Taklim Dar Al-Kayyis Surabaya.

5 Tipe Wanita, Kamu Yang Mana?

Suaramuslim.net – Sesungguhnya wanita dan lelaki di mata hukum Islam adalah setara. Terkait kewajiban salat, puasa, haji, zakat dan lainnya baik wanita dan lelaki sama hukumnya. Demikian pula terkait kesunnahan sebuah amal saleh, keharaman dan kemakruhan dari sebuah larangan di mata hukum semuanya sama.  Jika seorang perempuan beramal saleh akan mendapatkan balasan yang sama ketika […]

5 Tipe Wanita, Kamu Yang Mana? Read More »

Nabi Isa, Ya’juj Ma’juj dan Angin Lembut yang Mewafatkan Semua Orang Beriman

Nabi Isa, Ya’juj Ma’juj dan Angin Lembut yang Mewafatkan Semua Orang Beriman

Suaramuslim.net – Masih berbicara tentang 10 tanda besar kiamat. Dan kalau kita renungi riwayat Imam Muslim di mana Nabi Muhammad meletakkan kehadiran Nabi Isa alaihis salam sebagai pamungkas semua tanda besar kiamat, maka setelah beliau turun bisa jadi tanda-tanda berikutnya akan terjadi di masa Isa alaihis salam. Dan Allah berfirman; وَإِنَّهُ لَعِلْمٌ لِلسَّاعَةِ Dan sesungguhnya

Nabi Isa, Ya’juj Ma’juj dan Angin Lembut yang Mewafatkan Semua Orang Beriman Read More »

Turunnya Sang Pembunuh Dajjal, Isa Alaihis Salam

Turunnya Sang Pembunuh Dajjal, Isa Alaihis Salam

Suaramuslim.net – Setelah dukhon menyelimuti bumi selama 40 hari dan ditambah 3 tahun terjadi kekeringan dan manusia dalam kondisi kelaparan serta teknologi sudah tidak berguna, maka muncullah Dajjal. (Dajjal, Al Kahf dan Panahan) Maka terjadi perlawanan antara Dajjal dengan Imam Mahdi, dalam kondisi seperti inilah Isa Al Masih datang membantu Imam Mahdi dan menghancurkan Dajjal.

Turunnya Sang Pembunuh Dajjal, Isa Alaihis Salam Read More »

Terjadi Ledakan (Dukhon) di Pertengahan Ramadhan

Terjadi Ledakan di Pertengahan Ramadhan? (Kajian Akhir Zaman Tentang Dukhon)

Suaramuslim.net – Masih berbicara tentang akhir zaman terkait motivasi Al Qur’an Surat An Nazi’at ayat 42-45 sebagai berikut. يَسْأَلُونَكَ عَنِ السَّاعَةِ أَيَّانَ مُرْسَاهَا (Orang-orang kafir) bertanya kepadamu (Muhammad) tentang hari berbangkit, kapan kah terjadinya? فِيمَ أَنْتَ مِنْ ذِكْرَاهَا Siapakah kamu (sehingga) dapat menyebutkan (waktunya)? إِلَىٰ رَبِّكَ مُنْتَهَاهَا Kepada Tuhanmulah dikembalikan kesudahannya (ketentuan waktunya). إِنَّمَا أَنْتَ

Terjadi Ledakan di Pertengahan Ramadhan? (Kajian Akhir Zaman Tentang Dukhon) Read More »

Fase Hidup yang Menunjukkan Umurmu Berkurang Bukan Bertambah

Tahun Ini Umurmu Bertambah? Tidak, Umurmu Berkurang!

Suaramuslim.net – Allah berfirman dalam QS Ar Rum ayat 54: اللَّهُ الَّذِي خَلَقَكُمْ مِنْ ضَعْفٍ ثُمَّ جَعَلَ مِنْ بَعْدِ ضَعْفٍ قُوَّةً ثُمَّ جَعَلَ مِنْ بَعْدِ قُوَّةٍ ضَعْفًا وَشَيْبَةً يَخْلُقُ مَا يَشَاءُ وَهُوَ الْعَلِيمُ الْقَدِيرُ Allah, Dialah yang menciptakan kamu dari keadaan lemah, kemudian Dia menjadikan (kamu) sesudah keadaan lemah itu menjadi kuat, kemudian Dia menjadikan

Tahun Ini Umurmu Bertambah? Tidak, Umurmu Berkurang! Read More »

Kalender Syamsiyah

Tahun Baru Syamsiyah Milik Muslim Juga

Suaramuslim.net – Allah berfirman dalam surat Al Isra ayat 12 sebagai berikut. وَجَعَلْنَا اللَّيْلَ وَالنَّهَارَ آيَتَيْنِ ۖ فَمَحَوْنَا آيَةَ اللَّيْلِ وَجَعَلْنَا آيَةَ النَّهَارِ مُبْصِرَةً لِتَبْتَغُوا فَضْلًا مِنْ رَبِّكُمْ وَلِتَعْلَمُوا عَدَدَ السِّنِينَ وَالْحِسَابَ ۚ وَكُلَّ شَيْءٍ فَصَّلْنَاهُ تَفْصِيلًا Dan Kami jadikan malam dan siang sebagai dua tanda, lalu Kami hapuskan tanda malam dan Kami jadikan tanda

Tahun Baru Syamsiyah Milik Muslim Juga Read More »

Bersiaplah Menuju Kiamat: Tanda-Tanda Kiamat (2)

Bersiaplah Menuju Kiamat, Kajian Akhir Zaman yang Menggetarkan Hati Orang Beriman (Bag. 2)

Lanjutan dari Artikel Bersiaplah Menuju Kiamat: Kajian Akhir Zaman Yang Menggetarkan Hati Orang Beriman (1) Suaramuslim.net – Tanda-tanda kiamat itu ada dua macam; 1. Tanda-tanda kecil Yaitu tanda-tanda yang mendahului tanda muncul Kiamat (hancurnya alam semesta) dalam kurun waktu yang lama dan merupakan sesuatu yang dianggap biasa. Alhamdulillah, Allah sayang sama umat manusia. Sehingga Allah

Bersiaplah Menuju Kiamat, Kajian Akhir Zaman yang Menggetarkan Hati Orang Beriman (Bag. 2) Read More »

Bersiaplah Menuju Kiamat: Kajian Akhir Zaman Yang Menggetarkan Hati Orang Beriman

Bersiaplah Menuju Kiamat: Kajian Akhir Zaman Yang Menggetarkan Hati Orang Beriman

Suaramuslim.net – Allah berfirman dalam surat An-Nazi’at 42-45. يَسْأَلُونَكَ عَنِ السَّاعَةِ أَيَّانَ مُرْسَاهَا (Orang-orang kafir) bertanya kepadamu (Muhammad) tentang hari berbangkit, kapankah terjadinya? فِيمَ أَنْتَ مِنْ ذِكْرَاهَا Siapakah kamu (sehingga) dapat menyebutkan (waktunya)? إِلَىٰ رَبِّكَ مُنْتَهَاهَا Kepada Tuhanmulah dikembalikan kesudahannya (ketentuan waktunya). إِنَّمَا أَنْتَ مُنْذِرُ مَنْ يَخْشَاهَا Kamu hanyalah pemberi peringatan bagi siapa yang takut

Bersiaplah Menuju Kiamat: Kajian Akhir Zaman Yang Menggetarkan Hati Orang Beriman Read More »

Dajjal, Al Kahf dan Panahan

Dajjal, Al Kahf dan Panahan

Suaramuslim.net – Disebutkan dalam firman Allah Ta’ala surat Al-An’am ayat 158. يَوْمَ يَأْتِي بَعْضُ آيَاتِ رَبِّكَ لَا يَنْفَعُ نَفْسًا إِيمَانُهَا لَمْ تَكُنْ آمَنَتْ مِنْ قَبْلُ أَوْ كَسَبَتْ فِي إِيمَانِهَا خَيْرًا Pada hari datangnya sebagian tanda-tanda Rabb-mu tidak berguna lagi iman seseorang yang belum beriman sebelum itu, atau (belum) berusaha berbuat kebajikan dengan imannya itu. Tanda-tanda

Dajjal, Al Kahf dan Panahan Read More »

Sya’ban Bulan yang Sering Dilalaikan Orang

Maukah Engkau Dipeluk Nabi?

Suaramuslim.net – Satu satunya Nabi, yang namanya tercatat di daun-daun surga, pintu-pintu surga, dan kubah-kubah surga ya hanya Nabi Muhammad shallallahu alaihi wa sallam.  Ibnu Asakir mengeluarkan sebuah riwayat dari Ka’b, bahwa sesungguhnya Adam memberi wasiat kepada anaknya, Syits. Adam berkata: “Setiap kali kau berzikir kepada Allah, berzikirlah juga untuk nama yang mendampingi-Nya, Muhammad. Karena

Maukah Engkau Dipeluk Nabi? Read More »