memaafkan

Maafmu Mendatangkan Maaf-Nya

Suaramuslim.net – Allah jalla wa ‘ala berfirman dalam surat Asy-Syura ayat 40. وَجَزَٰٓؤُاْ سَيِّئَةٖ سَيِّئَةٞ مِّثۡلُهَاۖ فَمَنۡ عَفَا وَأَصۡلَحَ فَأَجۡرُهُۥ عَلَى ٱللَّهِۚ إِنَّهُۥ لَا يُحِبُّ ٱلظَّٰلِمِينَ “Dan balasan suatu kejahatan adalah kejahatan yang serupa. Barangsiapa memaafkan dan berbuat baik maka pahalanya atas (tanggungan) Allah. Sesungguhnya Dia tidak menyukai orang-orang yang zalim.” Bandingkan pula dengan firman-Nya […]

Maafmu Mendatangkan Maaf-Nya Read More »

Cara Mudah Meminta Maaf

Maafkan dan Ikhlaskan

Suaramuslim.net – Maafkan yang membuatmu sedih. Ikhlaskan yang memilih pergi hari ini. Dan lupakan yang membuat salah padamu hari ini. Karena segala masalah yang dibawa tidur, hanya akan merusak diri kita sendiri. Tugas kita hanya sampai usaha dan doa, serahkan kepada Allah Ta’ala selebihnya, ikhlaskan keputusan kepada-Nya. “Allah tidak menyukai perbuatan buruk yang diucapkan secara

Maafkan dan Ikhlaskan Read More »

Ali Imran Ayat 159 Seni Memberi Maaf

Ali Imran Ayat 159: Seni Memberi Maaf

Suaramuslim.net – Saudaraku yang senantiasa diberkahi Allah, renungan dhuha kali ini kita akan mencoba menyimak Al Quran surat Ali Imran ayat 159 berikut ini. فَبِمَا رَحْمَةٍ مِنَ اللَّهِ لِنْتَ لَهُمْ ۖ وَلَوْ كُنْتَ فَظًّا غَلِيظَ الْقَلْبِ لَانْفَضُّوا مِنْ حَوْلِكَ ۖ فَاعْفُ عَنْهُمْ وَاسْتَغْفِرْ لَهُمْ وَشَاوِرْهُمْ فِي الْأَمْرِ ۖ فَإِذَا عَزَمْتَ فَتَوَكَّلْ عَلَى اللَّهِ ۚ إِنَّ

Ali Imran Ayat 159: Seni Memberi Maaf Read More »

Pesan Rasulullah dalam Memilih Sahabat Sejati

Pesan Rasulullah dalam Memilih Sahabat Sejati

Suaramuslim.net – Diciptakannya manusia di muka bumi ini selain mengemban amanah, juga menjadi khalifah sekaligus untuk beribadah, dia juga berperan sebagai makhluk sosial. Layaknya kerumunan binatang yang selalu berkelompok, manusia pun tak bisa hidup seorang diri tanpa kehadiran orang lain. Dari sana kemudian muncul jalinan persahabatan satu sama lain. Islam menjadikan ukhuwah sebagai pondasi penting

Pesan Rasulullah dalam Memilih Sahabat Sejati Read More »