Benarkah Sabar Itu Ada Batasnya?

sabar ada batasnya

Suaramuslim.net – Anda pasti pernah mendengar kalimat “Tapi kesabaran kan ada batasnya”. Kalimat yang seakan sudah menjadi fenomena yang tak asing lagi bagi kehidupan manusia, bahwa kesabaran ada batasnya. Benarkah demikian? Kalau iya, seberapa jauh batas kesabaran seseorang? Atau kalau bisa diukur, seberapa jauh sih kesabaran kita? Sebelum jauh kita membahas tentang kesabaran, berikut kami […]

Keteladanan Hajar Tentang Arti Pengorbanan

Keteladanan Hajar Tentang Arti Pengorbanan

Suaramuslim.net – Wanita shalihah itu bernama Hajar, ia adalah putri dari salah satu raja Mesir yang tertawan oleh Fir’aun yang pada akhirnya menjadi budak dari Sarah (isteri pertama Nabi Ibrahim). Dan baginilah keteladanan Hajar mengenai arti pengorbanan.

Umrah Atau Haji Itu Harus Berbekal, Tidak Boleh Bonek!

Haji Atau Umrah Itu Harus Berbekal, Tidak Boleh Bonek!

Suaramuslim.net – Orang yang ingin pergi umroh atau haji sudah seharusnya mempunyai sesuatu yang bisa mengantarkannya ke kota Makkah dan Madinah. Berikut beberapa bekal yang harus dipersipakan osebelum pergi umroh ataupun haji.

Hal-Hal yang Menjadi Kendala Kita Bertaubat

Hal-Hal yang Menjadi Kendala Kita Bertaubat

Suaramuslim.net – Tahukah Anda mengapa hati perlu dibersihkan, dan jiwa harus disucikan? karena hati dan jiwa itu kotor dan penuh noda. Lalu, bagaimana cara membersihkan noda itu? simak ulasannya berikut ini.