Di Mana Rasulullah Melaksanakan Salat Jenazah? | Konsultasi Fiqih
Suaramuslim.net – Secara umum ketentuan salat jenazah sama seperti salat lainnya, yakni bisa dilakukan di mana saja. Sebagaimana kaidah umum, memang ada beberapa tempat yang dilarang untuk melakukan salat. Misalnya dalam kamar mandi karena ada kotoran, tempat pembuangan sampah, tempat menyembelih hewan, kandang, dan di tengah jalan. Namun, di manakah Rasul biasa menyalatkan jenazah? Di […]
“Bulan Baik” untuk Menikah Menurut Islam
Suaramuslim.net – Secara teori, Indonesia adalah negara yang hanya memiliki dua musim yaitu musim hujan dan musim kemarau. Ternyata selain itu. Di saat banyak orang berbondong-bondong menggelar pernikahan, masyarakat Indonesia biasa menyebutnya musim nikah. Nah, dalam melaksanakan pernikahan orang-orang cenderung menentukan hari baik, tanggal baik, dan bulan yang baik. Meskipun semua hari adalah baik, dan […]
Turunnya Sang Pembunuh Dajjal, Isa Alaihis Salam
Suaramuslim.net – Setelah dukhon menyelimuti bumi selama 40 hari dan ditambah 3 tahun terjadi kekeringan dan manusia dalam kondisi kelaparan serta teknologi sudah tidak berguna, maka muncullah Dajjal. (Dajjal, Al Kahf dan Panahan) Maka terjadi perlawanan antara Dajjal dengan Imam Mahdi, dalam kondisi seperti inilah Isa Al Masih datang membantu Imam Mahdi dan menghancurkan Dajjal. […]