PON Papua bukan PON biasa
SURABAYA (Suaramuslim.net) – Opening Ceremony Pekan Olahraga Nasional (PON) XX Papua 2021 resmi digelar pada Sabtu (2/10/2021) di Stadion Lukas Enembe, Jayapura, Papua. Acara pembukaan ini resmi dibuka oleh Presiden Jokowi. “Kita bangga berada di Tanah Papua. Kita bangga berada di salah satu stadion terbaik di Asia Pasifik ini. Kita bangga membuka PON XX, PON […]
Keramaian konser dan kerapatan shaf shalat
SURABAYA (Suaramuslim.net) – Pemerintah mengizinkan penyelenggaraan kegiatan besar seperti acara konser, festival dan resepsi pernikahan dengan syarat mematuhi protokol kesehatan menjadi topik yang ramai diperbincangkan akhir-akhir ini. Namun, bagaimana dengan kegiatan rutin yang biasa dilakukan di masjid seperti merapatkan shaf shalat, tabligh akbar dan kegiatan dakwah lainnya? Sebelumnya, diperbolehkan tidak merapatkan shaf, tidak diwajibkan datang […]
BPBD Tulungagung fasilitasi musyawarah pemilihan struktur FPRB Tulungagung
TULUNGAGUNG (Suaramuslim.net) – Forum Pengurangan Risiko Bencana (FPRB) memilih ketua baru untuk periode 2021-2024 di ruang rapat BPBD kabupaten Tulungagung, Senin (4/10/21). FPRB merupakan mitra pemerintah dan wadah menyatukan berbagai elemen organisasi dan individu sebagai pemangku kepentingan yang bergerak dalam mendukung upaya pengurangan risiko bencana daerah (disaster risk reduction). FPRB berperan aktif melalui tindakannya untuk […]
Fesyar 2021: Cara BI dukung pemulihan ekonomi di masa pandemi
SURABAYA (Suaramuslim.net) – Bank Indonesia menggelar Festival Ekonomi Syariah (FESyar) Regional Jawa 2021 sebagai bentuk komitmen untuk mendukung perkembangan ekonomi dan keuangan syariah di Indonesia. FESyar Regional Jawa 2021 kali ini mengusung tema “Sinergi Membangun Ekonomi Syariah Melalui Digitalisasi untuk Pemulihan Ekonomi.” FESyar Regional Jawa diselenggarakan secara hybrid pada 27 September – 2 Oktober 2021 […]
Pandemi percepat transformasi dan digitalisasi wakaf produktif
SURABAYA (Suaramuslim.net) – Inovasi teknologi yang terus berkembang saat ini telah mendorong fenomena digitalisasi termasuk dalam perwakafan. Awalnya obyek wakaf hanya sebatas benda seperti tanah, lembaga pendidikan, dan lahan pemakaman. Kini ada uang, saham, deposito, asuransi, properti bahkan sampai akun media sosial. Model wakaf ini sudah banyak diadopsi tidak hanya di Indonesia tetapi di luar […]