Tinggal Bersama Orang Tua Setelah Nikah, Berkah atau Masalah?

Suaramuslim.net – Tinggal bersama orang tua atau mertua ketika sudah berumah tangga mungkin menjadi harapan tersendiri apalagi ketika kita belum bisa berdiri sendiri secara ekonomi. Namun di sisi lain ini menjadi momok tersendiri bagi para menantu, terutama menantu perempuan. Tentunya banyak sekali cerita, banyak sekali persoalan, tetapi yang saya ikuti, yang saya sempat hadapi bermacam-macam. […]

4 Destinasi Wisata di Kediri untuk Kamu yang Ingin One Day Trip

Suaramuslim.net – Fajar mulai menyingsing di ufuk timur. Matahari mulai muncul dari peraduannya, saya bergegas menuju stasiun kereta api yang lokasinya tak jauh dari rumah saya. Ya pagi ini saya akan berangkat ke Kediri, ke rumah nenek dan juga dalam rangka liburan tahun baru. Tahun baru kali saya ingin berkeliling kota Kediri. Kota yang terkenal […]

Mensyukuri Nikmat Melanjutkan Ikhtiar

Suaramuslim.net – Memaknai sebuah pencapaian dari beberapa yang sempat didiskusikan, dari penelitian, bahwa sebenarnya tercapai atau tidak tercapai itu pilihan. Artinya perspektif individual. Kalau kita mau nurutin yang tidak tercapai memang semua itu tidak akan berujung. Karena setiap keinginan pasti akan nambah, nambah, dan nambah. Kalau ada peribahasa bilang “Di Atas Langit Ada Langit,” jadi […]

Kenali Tanda Lahir Mongolian Spot pada Bayi. Berbahayakah?

Suaramuslim.net – Beberapa bayi yang baru lahir terkadang memiliki tanda lahir di beberapa area tubuh. Sekitar 80 persen bayi dilahirkan memiliki tanda lahir yang muncul dalam berbagai bentuk, warna, dan ukuran. Tanda lahir pada bayi adalah sebuah tanda berwarna pada kulit atau di bawah kulit yang muncul saat lahir atau beberapa waktu setelah lahir. Beberapa […]

INFOGRAFIK: Waspada Aliran Listrik Saat Musim Penghujan

Waspada Aliran Listrik Musim Penghujan

Suaramuslim.net – Jabodetabek (Jakarta-Bogor-Depok-Tangerang-Bekasi) direndam banjir di hari pertama tahun 2020, Rabu (1/1/20) kemarin. 31 Desember 2019 ketika malam pergantian tahun, Jakarta diterjang hujan lebat. Tak hanya intensitasnya yang tinggi, hujan tersebut juga bertahan dalam waktu yang cukup lama. Itula yang menjadi penyebab banjir di pembuka tahun ini. Hingga hari ini, sejumlah korban jiwa banjir […]

INFOGRAFIK: Utang Pemerintah RI Capai 4 Ribu Triliun

Utang Pemerintah Capai 4 RIbu Triliun

Suaramuslim.net – Kementerian Keuangan mencatat posisi utang pemerintah RI per akhir Oktober 2019 berada di angka Rp 4.756,13 triliun, dengan rasio utang pemerintah terhadap PDB (produk domestik bruto) sebesar 29,87 persen. Angka utang ini terus merangkak naik sebesar Rp 58,18 triliun. Utang yang mencapai Rp 4.814,31 triliun ini terdiri dari pinjaman dan surat berharga negara […]

INFOGRAFIK: 10 Milenial Tervokal 2019

10 milenial tervokal 2019

Suaramuslim.net – Indonesia Indicator, perusahaan Media Intelijen dengan menggunakan piranti lunak Artificial  Intelligence mencatat 10 figur Milenial yang masuk dalam jajaran Tokoh Milenial Tervokal 2019. “Tokoh tervokal (influencers) adalah tokoh yang pendapatnya paling banyak dikutip media online. Mereka termasuk bagian dari media daring, meski belum tentu mediagenic,” ungkap Direktur Komunikasi Indonesia Indicator Rustika Herlambang. Berikut 10 […]

Fakta Bahaya Amfetamin, Jenis Narkoba yang Diduga Digunakan Medina Zein

Suaramuslim.net – Baru-baru ini seorang influencer dan pengusaha Medina Zein dikabarkan tersandung kasus narkoba. Pihak kepolisian menahan Medina Zein pada Ahad (29/12/2019) setelah hasil pemeriksaan menyatakan perempuan 27 tahun ini positif mengandung amfetamin. Lalu apa sih sebenarnya amfetamin? Dan apa pula dampak mengerikannya? Dikutip dari alodokter.com, amfetamin adalah obat stimulan sistem saraf pusat yang digunakan […]

Jual Beli Istishna Pararel

Jual Beli Istishna Pararel

Suaramuslim.net – Akad jual beli istishna yang dilakukan oleh Lembaga Keuangan Syariah (LKS) pada umumnya secara paralel yaitu sebuah bentuk akad istishna antara nasabah dengan LKS. Kemudian untuk memenuhi kewajibannya kepada nasabah, LKS memerlukan pihak lain sebagai shani’. Agar praktik tersebut sesuai dengan syariah Islam, Dewan Syariah Nasional (DSN) MUI memandang perlu menetapkan fatwa tentang […]

Banjir di Jabodetabek, Ustaz Yusuf Mansur: Jangan Saling Berantem

JAKARTA (Suaramuslim.net) – Pendakwah ustaz Yusuf Mansur mengingatkan kepada masyarakat bahwa bencana banjir yang melanda pada Rabu, 1 Januari 2020 tidak hanya terjadi di Jakarta saja tapi merata di Jabodetabek dan daerah-daerah lain. Ia meminta masyarakat berhenti saling menyalahkan dan bersikap membantu korban banjir. “Mengingat ini adalah bencana nasional hitungannya. Bukan cuma ada di Jakarta […]