Qurani

Artikel tentang Tafsir Quran, Tadabbur Ayat, Ulumul Quran dan Adab-adab Al Quran serta pernak-pernik yang berhubungan dengan Al Quran

Kriteria Khusus Pemimpin dalam Islam

Kepemimpinan profetik dan tegaknya tauhid

Suaramuslim.net – Kepemimpinan profetik bukan hanya mengarahkan masyarakat untuk berkeyakinan yang benar, tetapi akan bertindak tegas atas penyimpangan dalam berkeyakinan. Nabi Sulaiman bertindak tegas dengan meluruskan keyakinan Ratu Bilqis yang menyimpang dalam melakukan ritual keagamaan. Bilqis menganggap bahwa melimpahnya kekayaan, dan kehidupan yang makmur bersumber dari matahari, sehingga mengajak rakyatnya untuk sujud kepada matahari. Mengetahui […]

Kepemimpinan profetik dan tegaknya tauhid Read More »

kelahiran nabi muhammad saw di mekah

Kehinaan ketika menolak ajakan bertauhid

Suaramuslim.net – Para nabi dan rasul memiliki misi tunggal ketika diutus berdakwah kepada kaumnya, yakni ajakan mentauhidkan Allah. Alih-alih menerima respons menggembirakan, tetapi justru kaum mereka melawan dan berupaya melenyapkan pembawa risalah itu. Utusan Allah pun menerima perlawanan itu dengan perasaan sedih dan sabar. Sedih karena jelas tempat akhir mereka di neraka. Sabar karena menyadari

Kehinaan ketika menolak ajakan bertauhid Read More »

Warisan Utama Peradaban Islam

Warisan tauhid sebagai pesan kenabian

Suaramuslim.net – Islam merupakan satu-satunya agama tauhid yang akan membawa pengikutnya ke jalan keselamatan. Oleh karenanya, para nabi dan rasul, ketika hidup mengingatkan kepada kaumnya untuk meniti jalan di atas jalan yang dibawanya, dan ketika ajal menjemputnya masih berwasiat kepada keturunannya untuk berpegang teguh padanya. Nabi Ya’kub merupakan representasi utusan Allah yang mewasiatkan kepada anak-anaknya

Warisan tauhid sebagai pesan kenabian Read More »

Al Quran Al-Karim, Bacaan yang Maha Sempurna dan Maha Mulia

Bertauhid melahirkan akhlak yang agung

Suaramuslim.net – Memegang nilai-nilai tauhid melahirkan sikap tegas namun tetap bersikap lemah lembut terhadap siapapun yang pernah berjasa baik padanya. Hal itu ditunjukkan oleh Nabi Ibrahim ketika mendakwahkan tauhid kepada orang tuanya. Beliau sangat tegas dengan mengingkari penyimpangan keyakinan ayahnya. Namun beliau justru mendoakannya ketika diancam akan dirajam. Sikap lemah lembut Nabi Ibrahim sebagai refleksi

Bertauhid melahirkan akhlak yang agung Read More »

Tahapan Dakwah dalam Islam

Identitas Islam: bagai memegang bara api

Suaramuslim.net – Ujian terbesar umat Islam adalah gagalnya melahirkan pemimpin beridentitas Islam dan mengokohkan nilai-nilai Islam. Tidak sedikit identitas Islam mudah tercerabut, ketika umat Islam dituduh menggunakan politik identitas. Atribut-atribut Islam sering ditanggalkan demi mendapatkan julukan sebagai Islam moderat. Padahal nabi dan para sahabatnya ketika berpegang pada Islam, tetap mendapatkan stigma buruk. Tetap istiqamah dengan

Identitas Islam: bagai memegang bara api Read More »

Kondisi Neraka Menurut Quran dan Sabda Rasulullah

Kekafiran dan kekacauan

Suaramuslim.net – Al-Qur’an bernarasi bahwa kekafiran hanya akan melahirkan kekacauan. Setan merupakan makhluk pembisik orang kafir untuk membuat kekacauan di muka bumi. Setan bermitra dengan orang kafir dan munafik agar kerusakan semakin sempurna. Al-Qur’an berulang-ulang mengabarkan bahwa setan merupakan musuh terbesar manusia, namun orang kafir dan munafik justru bersinergi untuk menciptakan kerusakan guna memadamkan cahaya

Kekafiran dan kekacauan Read More »

Pengorbanan Nabi Muhammad pada Umatnya

Nabi Muhammad: Sosok manusia didikan langsung Allah

Suaramuslim.net – Allah mendidik Nabi Muhammad secara langsung, tanpa ada celah untuk menemukan kekurangannya. Oleh karenanya, sudah sepantasnya kaum muslimin menjadikan beliau sebagai rujukan bagi pribadi yang sempurna dan berkarakter unggul. Sangat tidak sehat akalnya, ketika sebagian kaum muslimin mengidolakan orang lain dengan menyingkirkan nabinya. Julukan al-Amin (terpercaya) yang terucap dari mulut orang-orang kafir merupakan

Nabi Muhammad: Sosok manusia didikan langsung Allah Read More »

Wasiat tegar beridentitas muslim

Suaramuslim.net – Tantangan yang dihadapi orang yang beridentitas muslim sangat berat. Hal ini tidak lepas dari godaan dan buaian yang sangat indah dan berpotensi besar untuk memudarkan atau meruntuhkan keyakinannya. Allah mewasiatkan kepada orang beriman untuk berpegang teguh pada identitas muslim hingga akhir hayat. Pergeseran identitas itu dipengaruhi oleh pertemanan yang berkarakter lain yang berupaya

Wasiat tegar beridentitas muslim Read More »

Inilah Janji Allah untuk Hamba yang Shalat

Shalat menghadirkan spirit ketuhanan   

Suaramuslim.net – Shalat merupakan cermin hadirnya Allah di dalam jiwa manusia. Al-Qur’an menganjurkan manusia untuk menghadirkan Allah di segala situasi. Kehadiran Sang Pencipta akan menggerakkan jiwa manusia untuk mengagungkan-Nya. Sebaliknya, ketidakmampuan menghadirkan Allah dalam setiap langkah akan melalaikan manusia untuk berbuat baik, dan mendorong berbuat kerusakan. Al-Qur’an menggambarkan manusia yang mentauhidkan Allah akan memproduksi amal

Shalat menghadirkan spirit ketuhanan    Read More »

Musuh lebih ringan karena setan terbelenggu

Suaramuslim.net – Coba kita gali spirit motivasi Al-Qur’an surah At-Taubah ayat 41 ini. انْفِرُوا خِفَافًا وَثِقَالًا وَجَاهِدُوا بِأَمْوَالِكُمْ وَأَنْفُسِكُمْ فِي سَبِيلِ اللَّهِ ۚ ذَٰلِكُمْ خَيْرٌ لَكُمْ إِنْ كُنْتُمْ تَعْلَمُونَ “Berangkatlah kamu baik dalam keadaan merasa ringan maupun berat, dan berjihadlah kamu dengan harta dan dirimu di jalan Allah. Yang demikian itu adalah lebih baik bagimu,

Musuh lebih ringan karena setan terbelenggu Read More »