Humanity Food Truck Berikan Layanan Makan Istimewa untuk Jemaah Takziah Gus Sholah di Ponpes Tebuireng

Humanity Food Truck Berikan Layanan Makan Istimewa untuk Jemaah Takziah Gus Sholah

JOMBANG (Suaramuslim.net) – Kabar duka menyelimuti nusantara, salah satu putra terbaiknya telah kembali ke haribaan ilahi. Dr. Ir. K.H. Salahuddin Wahid atau akrab disapa Gus Sholah meninggal dunia pada hari Ahad (2/2) yang lalu. Almarhum dikebumikan di pemakaman keluarga di Pondok Pesantren Tebuireng, Jombang, Senin (3/2). Ribuan pelayat hadir dalam pemakaman, bukan hanya keluarga besar […]

Mengenal Sosok Pembaharu Pesantren Tebuireng KH. Salahudin Wahid (Gus Sholah)

Ilustrasi Gus Sholah. Ilustrator: Ana Fantofani

Suaramuslim.net – Innalillahi wa inna ilaihi raji’un. Kabar duka datang dari keluarga besar Nahdlatul Ulama. Salah satu tokoh NU yang juga menjadi pengasuh Pondok Pesantren Tebuireng Jombang KH. Salahuddin Wahid yang biasa disapa Gus Sholah meninggal dunia di RS Harapan Kita, Jakarta, Ahad (2/2) pada pukul 20.59 WIB. Dr. (H.C) Ir. H Salahuddin Wahid atau […]

Ribuan Masyarakat Menangis Hantarkan Gus Sholah ke Peristirahatan Terakhir

JOMBANG (Suaramuslim.net) – Ribuan santri dan masyarakat menangis sesenggukan saat mengikuti salat jenazah dan hadir di pemakanan KH. Salahuddin Wahid atau Gus Sholah di ponpes Tebuireng Jombang, Senin (3/2). Mereka juga berdesak-desakkan untuk ikut menggotong keranda makam cucu pendiri NU ini. “Ya Allah kiaiku, masyaallah,” ujar salah seorang santri sambil menangis dan berlari ikut berdesak-desakkan […]

Sambil Menangis, Khofifah Ingat Pesan Gus Sholah Sebelum Meninggal

JOMBANG (Suaramuslim.net) – Ribuan santri dan masyarakat umum hadir dalam proses salat jenazah dan pemakaman cucu pendiri NU, KH. Salahuddin Wahid atau akrab disapa Gus Sholah. Pemakaman sendiri dilaksanakan di Pondok Pesantren Tebuireng Jombang pada Senin (3/2) siang hari. Saat sambutan mewakili masyarakat Jawa Timur di samping makam Gus Sholah, Gubernur Khofifah Indar Parawansa mengungkapkan […]

PBNU: Gus Sholah Pribadi yang Gigih Memperjuangkan Nilai-nilai Kemanusiaan

Perjalanan Perjuangan Syariat Islam di Indonesia

JAKARTA (Suaramuslim.net) – Sekretaris Jenderal Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU) Helmy Faishal Zaini mengatakan almarhum K.H. Salahuddin Wahid (Gus Sholah) merupakan pribadi yang gigih dalam memperjuangkan nilai-nilai kemanusiaan “Beliau adalah sosok yang memiliki kegigihan dalam memperjuangkan nilai-nilai kemanusiaan dan juga menjadi perekat nilai-nilai kebangsaan,” kata dia sebagaimana keterangan resminya, Senin (3/2). Gus Sholah wafat pada […]

Gus Sholah “Kapundhut”

Ilustrasi Gus Sholah. Ilustrator: Novitasari

Suaramuslim.net – Ahad (2/2) malam kemarin Gus Sholah kapundhut. Sebagai santrinya saya kehilangan guru saya. Kita semua kehilangan. Wasiat beliau yang terakhir minta agar NU kembali ke khiththahnya. Menjauhi politik. Seperti Muhammadiyah. Wasiat ini penting kita catat saat semua politik sebagai kebajikan publik telah dimonopoli partai politik. Seperti semua monopoli, monopoli politik membuat politik menjadi […]

Keislaman Negeri Muslim (6)

Perjalanan Perjuangan Syariat Islam di Indonesia

Baca Keislaman negeri Muslim (5) Suaramuslim.net – Hasil dari pengkajian Rahman dan Askari menunjukkan bahwa peringkat keseluruhan bagi seluruh negara yang meliputi banyak bidang seperti ditulis dalam artikel terdahulu secara rata-rata adalah 104. Tertinggi adalah kelompok OECD (30 negeri) dengan nilai rata-rata 25. Terendah adalah negara berpendapatan kurang dari 825 dolar Amerika Serikat menurut Bank […]

Keislaman Negeri Muslim (5)

Selenggarakan Oase Bangsa, Radio Suara Muslim Ajak Umat Peduli Pemilu

Baca Keislaman Negeri Muslim (4) Suaramuslim.net – Indeks Keislaman Hak Asasi Manusia dan Politik menunjukkan upaya untuk mengukur tingkat hak asasi manusia dan politik di 286 negara. Itu menggunakan ukuran yang spesifik untuk hak sipil dan politik, hak perempuan dan hak-hak lain, risiko politik, dan pencegahan genosida yang dapat dilihat pada variabel berikut. Bidang hak […]

Keislaman Negeri Muslim (4)

Perjalanan Perjuangan Syariat Islam di Indonesia

Baca Keislaman Negeri Muslim (3) Suaramuslim.net – Selanjutnya Rehman dan Askari membuat tabel dari Indeks Keislaman Ekonomi. Untuk bidang ekonomi dan kebebasan ekonomi dibagi ke dalam 6 sub kategori; (a) Indikator kesetaraan gender (b) Indikator non diskriminasi lain (c) Indikator pasar tenaga kerja (d) Indikator kemudahan melakukan usaha (e) Indikator kebebasan ekonomi (f) Indikator kebebasan usaha […]

Keislaman Negeri Muslim (3)

Selenggarakan Oase Bangsa, Radio Suara Muslim Ajak Umat Peduli Pemilu

Baca Keislaman Negeri Muslim (2) Suaramuslim.net – Kedua ilmuwan, Rehman dan Askari menyadari bahwa meskipun mereka sedikit dipermudah dalam menyusun indeks keislaman karena Islam adalah agama yang berdasar aturan yang lengkap dalam berbagai bidang kehidupan, harus dicatat bahwa terdapat ketidak sepakatan yang serius di dalam menafsirkan doktrin Islam. Dasar pemikiran makalah kedua ilmuwan itu adalah […]